Perusakan Portal di Akses Padi - Padi di Pakuhaji Melanggar Hukum

Detakbanten.com, TANGERANG -- Camat Pakuhaji Asmawi menceritakan kronologis asal muasal terjadinya pelaporan kepada pelaku perusakan portal di jalan arah menuju wisata Padi - Padi Kecamatan Pakuhaji Kabupaten Tangerang beberapa waktu.

APBDes Desa Harus Meniru APBD Kabupaten Tangerang

APBDes Desa Harus Meniru APBD Kabupaten Tangerang

Detakbanten.com, TANGERANG -- Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APBDes) yang disusun oleh Pemerintahan Desa harus meniru APBD Kabupaten Tangerang, baik dari sisi pendapatan maupun belanja, karena saat ini masih terdapat desa yang memiliki potensi pendapatan asli desa (PAD) dari retribusi desa dan Badan usaha milik desa (BUMDes) tidak dimasukan menjadi pendapatan desa, sesuai dengan Permendes nomor.20 tahun 2018.

Pendapatan Pasar Sentiong Capai 276 Juta Perbulan

Pendapatan Pasar Sentiong Capai 276 Juta Perbulan

Detakbanten.com, TANGERANG -- Potensi pendapatan pasar Sentiong mencapai diangka kisaran 276 juta setiap bulannya, berdasarkan investigasi yang dilakukan wartawan Detakbanten.com, untuk 4 item karcis retribusi didalam sehari mencapai Rp 2.7juta, 4 item tersebut diantaranya adalah Salar pelayanan sampah sebesar Rp 2000, Salar Keamanan Rp 2000, Jasa pelayanan angkutan sampah Rp 2000 dan Kebersihan Rp 2000. Sementara untuk pendapatan parkir sehari mencapai 6.5 juta, jadi untuk parkir sebesar 195 juta, untuk Salar 4 item sebulan mencapai 81 juta.

Jelang Peresmian, Wajah Baru Kantor Desa Tegal Kunir Lor Akan Dihiasi Tanaman

Jelang Peresmian, Wajah Baru Kantor Desa Tegal Kunir Lor Akan Dihiasi Tanaman

Detakbanten.com, TANGERANG - Kepala Desa Tegal Kunir Lor MH. Kipang terus gencar melakukan persiapan menjelang peresmian kantor yang akan dihadiri langsung Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar pada Oktober mendatang.

Jendral Bintang Tinjau TMMD di Waliwis Mekar Baru

Jendral Bintang Tinjau TMMD di Waliwis Mekar Baru

Detakbanten.com, TANGERANG - Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) bermanfaat untuk masyarakat. Hal tersebut di ungkapkan Letjen TNI Afini Boer Koorsahli Kasad saat melakukan kunjungan di kegiatan TMMD 114, Kodim 0510/Tigaraksa di Desa Waliwis Kecamatan Mekar Baru Kabupaten Tangerang, Senin (22/08/2022).

Relawan Gardu Ganjar di Munjul Tangerang Ngaku Dapat Uang 50 Ribu Rupiah

Relawan Gardu Ganjar di Munjul Tangerang Ngaku Dapat Uang 50 Ribu Rupiah

Detakbanten.com, TANGERANG -- Salah satu relawan Gardu Ganjar Pranowo Presiden 2024 Juju (55) asal Cibodas Karawaci Kota Tangerang yang hadir dalam Deklarasi Gardu Ganjar di lapangan bola Desa Munjul Kecamatan Solear Kabupaten Tangerang Banten mengaku diberikan uang sebesar 40 ribu rupiah oleh tim relawan Gardu Ganjar di wilayahnya.

Kumpul di Munjul, Relawan Gardu Sosialisasikan Ganjar Jadi Presiden

Kumpul di Munjul, Relawan Gardu Sosialisasikan Ganjar Jadi Presiden

Detakbanten.com, TANGERANG -- Ratusan relawan Gardu Ganjar berkumpul di lapangan bola desa Munjul Kecamatan Solear Kabupaten Tangerang Minggu (21/8/2022). Meski Kabupaten Tangerang masih belum normal 100 persen dari Covid 19, karena terdapat kenaikan jumlah Covid, namun tetap saja ratusan relawan berkumpul dengan agenda mendengarkan orasi dari tim Gardu Ganjar.

Ketua Panitia HUT RI ke 77 Iwan Firmansyah

Peringatan HUT RI di Kabupaten Tangerang Digelar Sederhana

Detakbanten.com, TANGERANG -- Puncak peringatan HUT RI Ke 77 tingkat Kabupaten Tangerang yang dilaksanakan pada Rabu tanggal 17 Agustus hari ini akan digelar di lapangan Maulana Yudha Negara Komplek Bupati Tangerang Tigaraksa.

Ngariung di PWI, Zaki Ajak Wartawan Untuk Tingkatkan Profesionalisme

Ngariung di PWI, Zaki Ajak Wartawan Untuk Tingkatkan Profesionalisme

Detakbanten.com, TANGERANG — Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar menghadiri acara Babacakan Ngariung Bareng PWI yang digelar oleh PWI Kab. Tangerang di Sekretariat PWI Kab. Tangerang Cikokol, Sabtu malam (13/8/22).

PWI Kabupaten Tangerang Gelar Santunan Yatim Piatu

PWI Kabupaten Tangerang Gelar Santunan Yatim Piatu

Detakbanten.com, TANGERANG -- Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Tangerang, kembali menggelar aksi kepedulian dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 77 tahun, dan lebaran yatim yang jatuh pada 10 Muharram 1444 H.

 

 

Go to top