Items filtered by date: Friday, 29 May 2020

detakbanten.com CILEGON - Jagat media sosial (medsos) digegerkan oleh postingan salah satu netizen 'Dedi Candra' di salah satu grup Facebook. Dalam postingannya dia mengajak agar masyarakat Merak dan sekitarnya agar berhati-hati dikarenakan banyak begal di wilayah tersebut.
Published inCilegon
detakbanten.com CILEGON  –  Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A Cilegon membebaskan 586 orang narapidana dari penjara setelah mendapatkan remisi pada hari raya Idul Fitri lalu. Remisi tersebut merupakan program remisi khusus hari raya idul fitri yang diberikan oleh Lapas Kelas II A Cilegon.
Published inCilegon
detakbanten.com TIGARAKSA - Pemerintah Kabupaten Tangerang gelar simulasi pembukaan masjid di tengah pandemi dengan standar protokol kesehatan Covid-19, acara tersebut digelar di Masjid Agung Al-Amjad di Tigaraksa Kabupaten Tangerang Banten, Jumat, (29/5/20).
Published inKabupaten Tangerang
detakbanten.com BANTEN - Penyelenggaraan Pilkada serentak telah ditetapkan 9 Desember 2020 mendatang. Menurut KPU Banten, Ketika masa pandemi Covid-19 belum dinyatakan selesai maka penyelenggaraan Pilkada serentak Banten akan mengikuti protokol pencegahan Covid-19.
Published inBanten
detakbanten.com KOTA TANGERANG- Pemerintah Kota Tangerang memberikan keringanan pembayaran pajak daerah, pemberian insentif tersebut berupa pembebasan, pengurangan, jatuh tempo dan penghapusan sanksi berupa denda serta penundaan pembayaran pajak daerah.
Published inKota Tangerang
detakbanten.com, Kota Serang Serang - Ratusan anggota DPRD Kota Serang dan Staf DPRD mengikuti screening rapid test Covid 19 yang di gelar Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Serang, di gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Serang. Jumat (29/5/2020).
Published inKota Serang
Detakbanten.com, Kota Serang - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Kota Serang tengah mempersiapkan penerapan New Normal di sekolah pada awal bulan Juli 2020, dengan rambu-rambu proses belajar mengajar seusai protokol kesehatan.
Published inKota Serang
detakbanten.com TANGSEL - Kontestasi Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Tangerang Selatan dalam Pilkada akan digelar akhir tahun ini. Sejumlah bakal calon mulai mengerucut dan muali terlihat gaungnya hanya ada tiga nama, Putri Wapres Siti Nur Azizah, Wakil Walikota Benyamin Davnie, dan Sekda Muhamad dipastikan berlaga dalam kontestasi lima tahunan ini. 
Published inTangsel
detakbanten.com Kota Tangerang - Forum Riyadi Indonesia Bersaudara (Forindra) membagikan paket sembako kepada Jurnalis Tangerang Raya (JTR) di kantor sekretariat JTR Jalan Raya Ahmad Yani Kota Tangerang, Jumat (29/05/20).
Published inKota Tangerang
Detakbanten.com, Kota Serang -Puluhan emak emak warga Kelurahan Sumur Pecung, lingkungan Ciceri Jaya menggeruduk Kantor Dinsos Kota Serang. Mereka datang beramai-ramai untuk menanyakan bantuan dari Pemerintah Kota (Pemkot) Serang, Provinsi maupun pusat yang terdampak Covid 19.
Published inKota Serang
Page 1 of 2

 

 

Go to top