Items filtered by date: Saturday, 26 February 2022

detakbanten.com, TANGSEL - Pemerintah Kota Tangerang Selatan melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Tangerang Selatan (Tangsel) akan terapkan pembelajaran tatap muka (PTM).

Published inTangsel

Detakbanten.com, Pamulang – Sebagai manusia sangat penting bagi kita untuk terus menerapkan kebersihan diri dan lingkungan. Agar terhindar dari berbagai penyakit, apalagi dengan kondisi sekarang ini dimana virus covid 19 belum juga selesai.

Published inPendidikan

Detakbanten.com ASAHAN (Sumut) - Unit Reskrim Polsek Sei Kepayang Polres Asahan mengamankan seorang pria yang diduga melakukan pengedaran narkotika jenis sabu di Dsn V Desa Sei Jawi-Jawi Kec. Sei Kepayang Barat Kab. Asahan.

Published inSumatera

Detakbanten.com ASAHAN (Sumut) - Bhabinkamtibmas Polsek Air Joman Polres Asahan Aiptu Mahmuddin melaksanakan kegiatan Problem Solving terhadap pencurian buah kelapa milik bapak Johan warga Teluk Nibung kota Madya Tanjung Balai, Jumat (25/2/2022).

Published inSumatera

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG -- Bupati Tangerang A. Zaki Iskandar mengikuti Rapat Koordinasi tentang pencegahan korupsi di lingkungan Pemprov Banten, acara tersebut digelar di Aula Pendopo KP3B Gubernur Banten, Jumat (25/2/22).

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, SERANG - Polda Banten menggelar sidang kelulusan tingkat Panitia Daerah (Panda) dalam rangka seleksi pendidikan Sekolah Inspektur Polisi (SIP) angkatan ke 51 Tahun 2022 yang diselenggarakan di Aula Serbaguna Polda Banten pada Jumat (25/02).

Published inSerang

Detakbanten.com, ASAHAN -- Unit Jatanras Sat Reskrim Polres Asahan mengamankan salah satu pelaku penganiayaan yang terjadi di Jalan Lat Sitarda Kel. Kisaran Naga Kec. Kota Kisaran Barat Kabupaten Asahan.

Published inSumatera

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG -- Pemerintah Kabupaten Tangerang menerima 4.000 reagen PCR dari Perumdam Tirta Kerta Raharja (TKR). Bupati Tangerang A. Zaki Iskandar menerima langsung secara simbolis bantuan tersebut di Pendopo Bupati Tangerang, Kamis (24/2/22).

Published inAdvetorial

Detakbanten.com, CIPUTAT TIMUR -- Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tangerang Selatan bersama dengan Dinas Pariwisata Tangsel terus menggalakkan kegiatan monitoring guna meningkatkan kepatuhan masyarakat terhadap Protokol Kesehatan (Prokes).

Published inTangsel

Detakbanten.com, SERPONG - sebanyak ratusan orang usia kerja di Kota Tangsel kembali mendapatkan pelatihan DEA atau Digital Entrepreneurship Academy oleh Badan Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kominfo Bandung, di Grand Zuri, Serpong, Jumat (25/2).

Published inTangsel
Page 2 of 2

 

 

Go to top