Detak Banten - Berita Hukum dan Kriminal

Pardjino Kaget Lihat Uang 1 Milyar

Pardjono (69), Ketua RT tempat tinggal Mariam, mengaku kaget dan hanya bisa terdiam saat menyaksikan petugas KPK membuka isi tas travel berisi uang Rp 1 miliar.

Menurutnya, uang Rp 1 miliar itu berbentuk 12 gepokan. "Yang saya lihat, pertama uang Rp 50 ribuan empat gepok, lalu Rp 100 ribuan ada delapan gepok. Lalu dihitung sama orang KPK itu," kata Pardjono.

APBD-P TAHUN ANGGARAN 2013 KOTA TANGSEL DISETUJUI DENGAN CATATAN

100913 1Pripurna APBDP 2013SETU.

Rapat Paripurna DPRD Tentang Persetujuan Bersama Raperda menjadi Perda oleh DPRD dan Pemerintah Kota Tangerang Selatan tentang Perubahan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah atau APBD Perubahan tahun anggaran 2013, akhirnya ditetapkan pada Rabu (10/9) sekitar pukul 16.45 WIB

Dalam laporan Badan Anggaran DPRD Tangsel yang membahas Raperda tersebut disampaikan persetujuan DPRD atas Raperda yang disampaikan Pemkot Tangsel telah melalui beberapa tahapan rapat Badan Anggaran, Rapat Komisi, dan Rapat-rapat paripurna lainya sebagai proses yang harus dilalui sebagaimana amanat dari peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Aspirasi Dewan Tidak Terakomodir Dalam APBD-P RAPAT PARIPURNA LANJUTAN BADAN ANGGARAN DPRD TERTUNDA

DSC 0053SETU,

Agenda rapat paripurna lanjutan Badan Anggaran Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang Selatan, yang sedianya dilaksanakan pada Senin (9/9) pukul 10.00 WIB hingga berita ini diturunkan terpaksa batal dilaksanakan oleh Pimpinan DPRD dan anggota Badan Anggaran, padahal 21 dari 23 orang anggota Badan Anggaran telah hadir di Aula Sidang Paripurna.

 

 

Go to top