Rumah Tidak Layak Huni Milik Mak Ojah di Pakuhaji Dibangun Secara Swadaya

detakbanten.com PAKUHAJI - Pemerintah Pakuhaji bersama Masyarakat bersinergi membangun rumah tidak layak huni menjadi layak huni. Salah satunya rumah Mak Ojah rampung di bangun oleh pemerintah Pakuhaji bersama Masyarakat secara swadaya.

Pembangunan Pasar Tematik Sentiong Disoal

Pembangunan Pasar Tematik Sentiong Disoal

detakbanten.com BALARAJA - Meski sudah diberikan plang dan diklaim warga desa Tobat sebagai aset desa ( tanah bengkok) namun pembangunan pasar tematik Sentiong tetap berjalan, pasar tematik yang merupakan program PD Pasar tersebut rencananya akan membangun kios dan los yang khusus menjual kebutuhan tertentu seperti onderdil motor.dan mobil, serta akan disediakan tempat atau jajanan makanan atau food Court.

TRC PPA Sepatan Timur Jenguk Tahanan Anak di Polsek Sepatan

TRC PPA Sepatan Timur Jenguk Tahanan Anak di Polsek Sepatan

detakbanten.com, SEPATAN - Tim Reaksi Cepat Perlindungan Perempuan dan Anak (TRC PPA) Sepatan timur sambangi Kantor Polsek Sepatan. Kunjungan ini dalam rangka menjenguk tahanan Anak di Polsek Sepatan. Kamis, (26/11).

Himaputra Desak Pemerintah Pikirkan Produksi Beras Asli Tangerang

Himaputra Desak Pemerintah Pikirkan Produksi Beras Asli Tangerang

detakbanten.com SEPATAN - Himpunan mahasiswa dan Pemuda Tangerang Utara (Himaputra) duduk bareng berdialog bersama Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Tangerang Azis Gunawan beserta Sekdis dan Jajaran Staff dan Penyuluh Pertanian pada,Jum'at,(13/11) lalu di BPP Sepatan.

Mobil Dinas Di Kantor Kecamatan Pasar Kemis Tidak Terawat

Mobil Dinas Di Kantor Kecamatan Pasar Kemis Tidak Terawat

detakbanten.com PASAR KEMIS- Memprihatinkan Satu unit mobil dinas berplat merah rusak tak terurus di sebuah parkiran kantor kecamatan pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, Banten.

Zaki Minta Guru Terus Berinovasi Ditengah Pandemi

Zaki Minta Guru Terus Berinovasi Ditengah Pandemi

detakbanten.com TIGARAKSA ,-- Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengingatkan kepada seluruh jajaran pendidik di Kabupaten Tangerang untuk meningkatkan potensi dan terus berinovasi untuk memberikan pelajaran dan pendidikan kepada para siswa di tengah pandemi COVID-19.

Forkompimcam Sukadiri Hentikan Operasi Pasar Malam

Forkompimcam Sukadiri Hentikan Operasi Pasar Malam

Detakbanten.com SUKADIRI- Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkompimcam) Sukadiri menghentikan sementara Operasi Pasar Malam.

Pemdes Buaran Jati Berikan Benih Dan Pupuk Cair ke Petani

Pemdes Buaran Jati Berikan Benih Dan Pupuk Cair ke Petani

Detakbanten.com Sukadiri - Dalam rangka meningkatkan tanaman pangan khususnya di wilayah pertanian Desa Buaran jati, Kecamatan Sukadiri, Kabupaten Tangerang. Pemerintah Desa Buaran Jati Bagikan Benih Padi dan Pupuk Cair (Trobos) Kepada para petani.

Camat Tigaraksa Raih Penghargaan PPAT Award

Camat Tigaraksa Raih Penghargaan PPAT Award

detakbanten.com TANGERANG -- Camat Tigaraksa Hj. Rahyuni Raih Piagam Penghargaan sebagai Pejabat Pembuat Akta Tanah Teraktif dalam PPAT Award Prov Banten 2020, Jumat (20/11/20).

Incybernews.com Gelar Santunan Kepada Anak Yatim dan Piatu

Incybernews.com Gelar Santunan Kepada Anak Yatim dan Piatu

detakbanten.com, SEPATAN - Media Online Indcybernews.com yang bernaung di PT. Mahardika Multi Media (M3) Group menggelar santunan kepada anak yatim yatu, Jum'at, (20/11) di kantor cabang Redaksi Perum Nirwana Sepatan Kelurahan Sepatan Kecamatan Sepatan Kabupaten Tangerang, Banten.

Go to top