Penyediaan Transportasi Massal Jadi PR Pemkot Tangerang

Detakbanten.com KOTA TANGERANG-Keberadaan Bandara Internasional Soekarno Hatta (Soetta) yang berlokasi di Tangerang menjadi pintu gerbang dunia bagi Indonesia.

Muskot Kadin Kota Tangerang

Kadin Harus Jadi Motor Pembangunan

detakbanten.com KOTA TANGERANG-Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah menghadiri Musyawarah Kota (Muskot) IV Kadin Kota Tangerang tahun 2017 di Hotel Istana Nelayan, Jatiuwung pada Selasa, (5/12/2017).

MTQ XIX Kota Tangerang, Kecamatan Cipondoh Juara Umum

MTQ XIX Kota Tangerang, Kecamatan Cipondoh Juara Umum

detakbanten.com ADVERTORIAL - Kecamatan Cipondoh meraih juara umum lomba Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) ke XIX yang digelar oleh Pemerintah kota Tangerang di halaman SMPN 26, Kelurahan Poris Jaya, Kecamatan Batuceper, Selasa (28/11/2017).

DPRD Kota Tangerang Mediasi Pengukuran Tanah di Mekarsari

DPRD Kota Tangerang Mediasi Pengukuran Tanah di Mekarsari

detakbanten.com KOTA TANGERANG - Anggota Komisi I anggota DPRD Kota Tangerang Deden Fauzi mengatakan, DPRD akan kembali menggelar hearing dengan warga, pengembang, BPN dan pihak terkait untuk memediasi permasalahan lahan dikedua belah pihak yang belum terselesaikan.
Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin memberi sambutan pada sosialisasi Penyusunan Kebijakan Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Tahun 2017.

Pemkot Tangerang Galakkan Penanaman Pohon

detakbanten.com KOTA TANGERANG - Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melaksanakan sosialisasi Penyusunan Kebijakan Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungandi ruang rapat Ahlakul Karimah pada Senin, (9/10/2017).

Pegawai Pemkot Tangerang mengenakan batik di Hari Batik Nasional.

Pegawai Pemkot Tangerang Kompak Pakai Batik

detakbanten.com KOTA TANGERANG-Peringati Hari Batik Nasional, pegawai Pemerintah dan para pegawai Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang kompak pakai seragam Batik, Senin (2/10/2017).

Pedagang Pasar Lembang mendatangi DPRD Kota Tangerang.

Tolak Relokasi, Pedagang Pasar Lembang Labrak DPRD

detakbanten.com KOTA TANGERANG - Sebanyak 500 pedagang Pasar Lembang, Ciledug, Kota Tangerang kembali mendatangi DPRD kota Tangerang menolak rencana pemkot setempat untuk merelokasi pedagang. Rencananya, Pasar Lembang akan dibangun alun-alun.

⁠⁠⁠Soal Lahan, DPRD Kritisi Kinerja Pemkot Tangerang

⁠⁠⁠Soal Lahan, DPRD Kritisi Kinerja Pemkot Tangerang

detakbanten.com KOTA TANGERANG-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang kritisi kinerja pemerintah terkait Pasar Lembang dan pembangunan sekolah Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri  28 Ciledug, Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang pada Senin, (25/9/17).

Penderita Hydrocephalus saat dirawat di RSUD Kota Tangerang.

Pemkot Tangerang Tanggung Biaya Penderita Hydrocephalus

detakbanten.com KOTA TANGERANG-Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang menanggung biaya pengobatan Andriansyah, penderita Hydrociphalus yang saat ini dirawat di RSUD Kota Tangerang pada Rabu, (20/9/2017).

Kepala Dinas Perhubungan Kota Tangerang Saeful Rohman.

Finalisasi Pembangunan Jembatan Teuku Umar, Alur Jalan GJA – Teuku Umar Dialihkan, ini Jalur Alternatifnya

detakbanten.coKOTA TANGERANG-Tahap akhir proses pembangunan Jembatan Teuku Umar Kota Tangerang, Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kota Tangerang akan melakukan peninggian badan jalan GJA - Teuku Umar sepanjang kurang lebih 200 meter.

Go to top