Redaksi

Redaksi
Thailand Jadi Negara Ketiga di Asia yang Akui Pasangan Sesama Jenis

detakbanten.com WOOW -- Senat Thailand baru saja mengesahkan pembacaan akhir undang-undang (UU) kesetaraan pernikahan, menjadikan Thailand sebagai negara ketiga di Asia yang mengakui pasangan sesama jenis, setelah Nepal dan Taiwan. Pengesahan ini diterima dengan dukungan hampir seluruh anggota dewan tinggi dan akan segera dikirim ke istana untuk mendapatkan persetujuan kerajaan. UU ini akan mulai berlaku 120 hari setelah diterbitkan dalam surat kabar kerajaan.

Jessie J Janji Gelar Konser di Jakarta, Usai Batal

detakbanten.com WOOW -- Dunia musik tanah air dikejutkan dengan berita yang kurang menyenangkan. Penyanyi internasional Jessica Ellen Cornish, yang lebih dikenal dengan nama panggung Jessie J, secara sepihak membatalkan konsernya di Jakarta. Pembatalan ini tentu menimbulkan kekecewaan besar di kalangan penggemar dan promotor konser.

Pulihkan Nama Pelaku dan Korban, Kejari Kab Tangerang Gelar Restorative Justice

detakbanten.com TIGARAKSA -- Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Tangerang menggelar Restorative Justice (RJ) atas dua perkara tindak pidana umum (Pidum). Yakni, kasus pencurian handphone berikut penadahannya.

Pj Bupati Tangerang Buka Acara  Inovasi dan Teknologi Pertanian Tepat Guna

detakbanten.com TANGERANG - Penjabat (Pj) Bupati Tangerang, Andi Ony membuka acara Gelar Inovasi dan Teknologi Pertanian Tepat Guna di GSG Puspemkab Tangerang, Tigaraksa, Kamis (20/06/24). Acara tersebut bertema “Pemanfaatan Inovasi dan Teknologi Untuk Meningkatkan Produksi Pertanian Menuju Tangerang Mandiri Tahan Pangan”.

Gelar Razia, Dishub Jaring Belasan Kendaraan Angkutan Barang

detakbanten.com TANGERANG – Dinas Perhubungan Kabupaten Tangerang bersama unsur Polri dan TNI menggelar razia Operasi Angkutan Barang, Angkutan Orang Dalam Trayek & Tidak Dalam Trayek, Kamis (20/06/2024). Kegiatan itu untuk meningkatkan keselamatan dan ketertiban lalu lintas di wilayah Kabupaten Tangerang.

Dinas Perikanan Edukasi Penanganan Stunting Bagi Kader PKK

detakbanten.com TANGERANG - Dinas Perikanan Kabupaten Tangerang menggelar sosialisasi pencegahan dan pengendalian kasus stunting di Istana Nelayan Hotel, Kamis (20/06/2024).

Bupati dan Wabup Serdang Bedagai Resmi Buka Zona 1 Turnamen Sepakbola Kepala Desa

detakbanten.com I SERDANG BEDAGAI - Bupati Serdangbedagai H. Darma Wijaya dan Wakil Bupati (Wabup) H. Adlin Tambunan secara resmi membuka zona 1 turnamen sepakbola Kepala Desa (Kades).

Gerindra Resmi Usung Komika Marshel di Pilwalkot Tangsel 2024

detakbanten.com, TANGSEL-Partai Gerindra Kota Tangerang Selatan (Tangsel) resmi mengusung komika Marshel Widianto untuk bertarung dalam pemilihan wali kota (Pilwalkot) pada Nopember mendatang.

Kejari Kab Tangerang Distribusikan 500 Kantong Daging Kurban

detakbanten.com TANGERANG — Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Tangerang berkurban 5 ekor sapi pada momen Idul Adha 1445 H, Rabu, 19 Juni 2024.

Tak Hadirkan Band Artis Nasional, Peluncuran Jingle dan Maskot KPU Kab Serang Habiskan Anggaran Rp400 Jutaan

detakbanten.com SERANG -- Komisi Pemilihan Umum(KPU) Kabupaten Serang, meluncurkan Jingle, Maskot dan Tagline dalam pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Serang 2024.

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries