Pernah Kisruh di Pilkades 2014, Desa Pasir Kronjo Jadi Zona Merah
detakbanten.com KRONJO -- Desa Pasir Kecamatan Kronjo merupakan salah desa yang menjadi perhatian khusus dari pemerintah Kecamatan Kronjo, pasalnya desa Pasir yang berbatasan dengan desa Bakung Kecamatan Kronjo ditetapkan sebagai zona merah oleh Kepolisian Resort Tangerang.
Abaikan Prokes, Foto Anggota DPRD Kab Tangerang Beredar Luas
detakbanten.com TANGERANG -- Abaikan protokol kesehatan, poto anggota DPRD Kabupaten Tangerang beredar luas di media sosial ( medsos), dan WAG Group, Poto wakil rakyat yang seharusnya menjadi contoh bagi masyarakat ditengah pandemi Covid dan masih pemberlakuan PPKM Mikro tersebut diambil usai pelaksanaan pertandingan sepakbola dalam Fourfeo Cup di stadion sport center kelapa dua, Rabu (26/05/2021).
Jual Obat Tramadol, Pemilik Toko di Mauk Dibekuk Polisi
detakbanten.com TANGERANG - Polresta Tangerang Polda Banten berhasil melakukan Pengungkapan Kasus Penjualan Obat Keras Daftar G (Tramadol, Hexymer) Tanpa Ijin, di sebuah toko yang beralamat di Kecamatan Mauk Kabupaten Tangerang Senin, (24/5/2021) sekira jam 15.20 WIB
Lomba Desa 2021, DPMPD Tangerang Lakukan Evaluasi Perkembangan Desa
detakbanten.com Tangerang -- Dalam rangka memberikan pembinaan Kepada Pemerintah Desa. Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Pemerintah Desa (DPMPD) Kabupaten Tangerang melakukan evaluasi perkembangan Desa pada perlombaan Desa di Tahun 2021.
Zaki Setujui Empat Raperda Inisiatif Anggota DPRD
detakbanten.com Tangerang,-- Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar menyetuju emat Raperda Inisiatif DPRD untuk dibahas, hal tersebut dikatakan orang nomor satu di kabupaten Tangerang saat memberikan pendapat dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tangerang tentang Pendapat Bupati Tangerang tentang 4 Raperda Inisiatif DPRD Kabupaten Tangerang, rapat tersebut digelar di Ruang Rapat Paripuran, Senin (24/5/21).
Mad Romli Hadiri Acara Pembukaan Lomba Teknologi Tepat Guna
Detakbanten.com Tigaraksa,-- Wakil Bupati Tangerang H Mad Romli Membuka Teknologi Tepat Guna (TTG) Tingkat Kabupaten Tangerang Tahun 2021 yang digelar di Gedung Serba Guna (GSG) Tigaraksa Kabupaten Tangerang, Senin (24/05/21).
Geger, Warga Desa Badak Anom Tewas Gantung Diri
detakbanten.comSINDANG JAYA -- Warga Kampung Badak RT 6/1 Kecamatan Sindang Jaya Kabupaten Tangerang Uci (35) tewas gantung diri pada pukul 13.30, Sabtu (22/05/2021), didalam rumahnya, belum diketahui motif tewasnya lelaki yang diduga memiliki kelainan mental tersebut. Korban gantung diri menggunakan tali tambang dan ditemukan oleh keluarganya dalam keadaan sudah tidak bernyawa.
Tunggak Pajak 3,2 Miliar, PT. Taman Sari Siap Bayar Dicicil
detakbanten.com TANGERANG - PT. Taman Sari Kecamatan Kelapa Dua bersedia melakukan kewajiban penunggakan pajak yang sudah tercatat dilaporan keuangan Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) kepada Pemerintah Kabupaten Tangerang.
Camat Sepatan: Pasar Malam Boleh Berjualan, Asalkan Terapkan Prokes
detakbanten.com SEPATAN -- Meskipun Pandemi Covid 19 belum berakhir. Pemerintah Kecamatan Sepatan, Kabupaten Tangerang memperbolehkan adanya aktivitas pasar malam di wilayahnya. Namun aktivitas pasar malam tersebut harus tetap Patuhi Protokol Kesehatan.
Wisata Ditutup, Pemkab Tangerang Akan Berikan Bantuan ke Pedagang
detakbanten.com TIGARAKSA,- Terkait penutupan objek wisata di wilayah Kabupaten Tangerang, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang lakukan pemanggilan kepada pihak pengelola wisata Danau Biru Cigaru di Kecamatan Cisoka, dan pengelola wisata Pantai Tanjung Kait di Kecamatan Mauk. Hal ini dilakukan guna menindaklanjuti Instruksi Gubernur tentang penutupan objek wisata di Provinsi Banten, Rabu (19/05/21).