Detak Banten - Berita Pendidikan

OSN, O2SN dan FLSN Jadikan Ajang Kreasi Inovasi dan Prestasi Siswa

detakbanten.com KOTA SERANG-Pemerintah Kota Serang melalui Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kota Serang melakukan upaya untuk melaksanakan pembinaan dan peningkatan mutu pendidikan dan pembukaan kreativitas siswa OSN, O2SN, FLSN di Alun-alun Barat Kota Serang pada Selasa, (13/03/2018).

Inilah Model Pendidikan Karakter Sejak Dini di Jepang

Detakbanten.com  TOYAMA JEPANG - Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Kota Tangerang Selatan Taryono bersama rombongan hadir ke Negeri Sakura, Jepang.

 Penandatanganan nota kesepahaman UMN dengan Indonesia Asian Games Organize Committee (INASGOC)

Di Asian Games 2018, UMN Jadi Partner University Program Broadcast Legacy

Detakbanten.com TANGERANG – Universitas Multimedia Nusantara (UMN) terpilih menjadi partner university program Broadcast Legacy Asian Games 2018. UMN adalah satu dari sepuluh universitas di Indonesia yang menandatangani nota kesepahaman dengan INASGOC (Indonesia Asian Games Organize Committee) di INASGOC Headquarter, Wisma Serba Guna, Jakarta pada Rabu (17/1/2018).

Penonton Pertunjukan Dongeng Kang Budi Tembus 5.400 Anak

DetakBanten.com KOTA TANGERANG - Jumlah penonton program Dongeng Keliling yang dilaksanakan pendongeng Budi Euy  sejak awal Agustus hingga akhir Oktober ini sudah menyentuh angka sekitar 5.400 orang lebih.

Pelatihan Jurnalistik Hiasi HUT Detak Grup Ke-4

Pelatihan Jurnalistik Hiasi HUT Detak Grup Ke-4

detakbanten.com LEBAK - HUT Detak Grup ke-4 yang jatuh pada Selasa tanggal (24/10/2017) dirayakan secara sederhana di Malingping Kabupaten Lebak, rangkaian acara yang dimulai sejak Senin (23/10/2017) di SMAN 1 Wanasalam, Malingping, Kabupaten Lebak ini, di isi dengan kegiatan pelatihan jurnalistik.

STARFEST Diikuti 70 Sekolah

detakbanten.com KOTA TANGERANG-S7uta Art Festival (STARFEST) yang dimotori oleh pelajar SMA Negeri 7 Kota Tangerang menjadi inspirasi bagi Pemkot untuk mengadakan festival Pelajar di Kota Tangerang.

80 Persen Sekolah di Banten Bermasalah dengan Aset

detakbanten.com KOTA TANGERANG-Dari 100 persen sekolah SMA/SMK di Banten, 80 persennya masih mengalami persoalan aset ataupun lahan.

Pelajar Belanda Belajar Batik di SMAN 2 Kota Tangerang

detakbanten.com Kota Tangerang-Batik menjadi salah satu ciri khas Indonesia. Warisan nenek moyang yang sejak dulu terus dilakoni hingga kini. Menariknya, membatik mampu mengundang puluhan pelajar asal negeri kincir angin belajar membatik di SMA Negeri 2 Kota Tangerang.

SMK Yasmi Beri Apresiasi Bagi Atlit Berprestasi

SMK Yasmi Beri Apresiasi Bagi Atlit Berprestasi

detakbanten.com Lebak - Pelajar SMK Plus Miftahul Ihsan (Yasmi) Cilograng, kembali menorehkan prestasi dari beberapa dari Cabang Olah Raga Taekwondo pada Pekan Olah Raga Tingkat Kabupaten Lebak.

SMP Al Badar Cetak Hafiz dan Hafizoh Alquran

detakbanten.com Kab. Tangerang - Alquran bukan hanya petunjuk agama saja bagi umat manusia khususnya mereka yang beragama Islam, tetapi juga sebagai sumber ilmu pengetahuan. Sadar akan hal tersebut, pengurus Yayasan Pendidikan Al Badar Dangdeur, Balaraja, Kabupaten Tangerang mewajibkan kepada seluruh anak didiknya untuk menghafal Alquran setiap hari. Di yayasan Al Badar 2 ini diharapkan bisa mencetak kader hafidz dan hafidzah Alquran yang bisa mengharumkan nama Kabupaten Tangerang.

 

 

Go to top