Detak Banten - Berita Teknologi dan Internet

Mark Zuckerberg Minta Maaf Terpaksa Harus Pecat Masal Karyawan

Detakbanten.com TEKNET -- Setelah Twitter memecat sejumlah karyawannya, kini giliran perusahaan teknologi Meta yang dikabarkan pecat 11.000 karyawannya. Mark Zuckerberg meminta maaf atas keputusan yang ia ambil menurutnya sangat sulit.

Realme 10 Rilis di Indonesia, Ini Speknya!

Detakbanten.com TEKNET -- Pada hari ini 10 November 2022 perusahaan smartphone Realme telah resmi merilis Realme 10 "Beat the Competition" di Indonesia Realme 10 menyuguhkan era baru smartphone dengan performa terbaik pada segmen harganya.

Melihat Spesifikasi Oppo Find N2 yang Kabarnya Rilis Desember 2022

Melihat Spesifikasi Oppo Find N2 yang Kabarnya Rilis Desember 2022

Detakbanten.com TEKNET -- Perusahaan smartphone asal China, Oppo dikabarkan akan segera merilis ponsel terbarunya yakni, Oppo Find N2 pada Desember tahun ini.

Twitter Mulai Kenakan Biaya Langganan 8 Dolar untuk Akun Terverifikasi

Detakbanten.com TEKNET -- Bos baru Twitter Elon Musk terus menggencarkan rencanya dengan menekan biaya berlangganan kepada akun yang suda verifikasi mulai dari aplikasi versi iOS.

Microsoft akan Berikan Bantuan Teknologi Senilai Rp1,56 Triliun ke Ukraina

Microsoft akan Berikan Bantuan Teknologi Senilai Rp1,56 Triliun ke Ukraina

Detakbanten.com TEKNOLOGI -- Perusahaan teknologi asal Amerika Serikat, Microsoft mengabarkan kalau mereka akan kembali mengirimkan bantuan teknologi tambahan untuk Ukraina menyusul invasi dari Rusia yang tidak kunjung berhenti.

BCA Hapus Layanan QRku Ganti Jadi QRIS

Detakbanten.com TEKNET -- PT Bank Central Asia Tbk (BCA) telah secara resmi menghapus layanan transfer QRku pada BCA mobile yang artinya nasabah tidak dapat melakukan transfer menggunakan Qrku sejak Selasa (1/11/2022).

Bakal Masuk Indonesia, Realme 10 Tawarkan Spesifikasi Menarik

Detakbanten.com TEKNET - - Realme Indonesia akan merilis smartphone terbarunya yakni Realmi 10 pada 9 November mendatang. Smartphone terbaru tersebut akan diumumkan berbarengan dengan perilisan global di China.

Gerhana Bulan Total Hadir di Indonesia 8 November 2022

Detakbanten.com TEKNET -- Pada bulan November 2022 akan ada beberapa fenomena astronomi yang hadir salah satunya ialah gerhana bulan total pada 8 November, gerhana itu sekaligus akan menjadi fenomena gerhana terakhir di Tahun 2022.

Dua Lagu Ed Sheeran yang Belum Rilis Dibobol Hacker

Dua Lagu Ed Sheeran yang Belum Rilis Dibobol Hacker

Detakbanten.com TEKNET -- Hacker asal Inggris Adrian Kwiatkowski harus mendekam di jeruji besi setelah ia ditangkap oleh pihak kepolisian atas pencurian lagu milik Ed Sheeran yang belum dirilis ke publik.

Apple Sindir Pedas Proyek Metaverse Buatan Mark Zuckerberg

Detakbanten.com TEKNOLOGI -- Apple baru-baru ini menjadi perusahaan teknologi yang tengah menjadi perbincangan hangat di media social. Itu karena VP of Worldwide Marketing Apple, Greg Joswiak menyindir Mark Zuckerberg yang tengah mengembangkan metaverse.

 

 

Go to top