Nyalon Ketua PWI Banten, Internet Gratis dan BBM Bulanan Jadi Program Unggulan Kibo
detakbanten.com, TANGSEL-Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Banten, dalam waktu dekat akan mengadakan konferensi pemilihan ketua untuk masa bakti 2024-2029 mendatang.
Tim Khusus PWI Tangsel Serahkan Hasil Kajian, Pengelolaan Air BSD City di Tangsel Diduga Ilegal?
detakbanten.com, TANGSEL-Tim khusus menyerahkan hasil kajian terkait pengelolaan air yang dilakukan pengelola BSD City yakni PT Sinarmas Land. Kajian yang dilakukan tim khusus ini, terutama dilihat dari sisi perspektif hukum kepada Ketua PWI Kota Tangerang Selatan (Tangsel) di kantornya, Jalan Batam No. 20, BSD-Serpong, Jum'at (2/2/2024).
Pengurus PWI Kota Tangsel Periode 2023-2026 Dilantik
detakbanten.com TANGSEL -- -Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Tangsel periode 2023-2026 resmi dilantik pada Jumat, 26 Januari 2024.
PWI Tangsel Temukan Kejanggalan Soal Layanan Air Bersih di Kawasan BSD City
detakbanten.com, TANGSEL - Tim khusus besutan Persatuan Wartawan Indonesia Kota Tangerang Selatan (PWI Tangsel) menyampaikan hasil kajian sementara perihal pelayanan air bersih yang dilakukan oleh pengelola kawasan BSD City Sinarmas Land.
Soal Layanan Air BSD City, PWI Tangsel Akan Lakukan Kajian
detakbanten.com Tangsel - PWI Kota Tangerang Selatan (Tangsel) menyikapi klarifikasi mengenai pelayanan air di kawasan BSD City oleh pihak pengelola yang tengah disorot.
Pimred detakbanten.com Terpilih Aklamasi Pimpin PWI Tangsel periode 2023-2026
detakbanten.com, TANGSEL-Ahmad Eko Nurasnto, kembali pimpin organisasi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) periode 2023-2026 mendatang.
PWI Tangsel Soroti Pemutusan Air Sepihak Oleh Sinarmas
detakbanten.com TANGSEL -- Ketua PWI Kota Tangsel Ahmad Eko Nursanto menyatakan, hal itu dilakukan akibat dari peristiwa pemutusan air terjadi di Sekretariatan PWI Tangsel di Perumahan Nusa Loka pada Senin, 20 November 2023, dilakukan tanpa pemberitahuan sebelumnya.
Sambangi UKW PWI Tangsel, Begini Kata Pilar Saga Ichsan
detakbanten.com, TANGSEL-Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) hari ini menggelar Uji Kompetensi Wartawan (UKW) di Ballroom Tuscany Hotel BSD, Serpong.
Jelang Pemilu 2024, PWI Tangsel Gandeng Empat Institusi Ini Untuk Bersama Lawan Berita Hoaks
detakbanten.com, TANGSEL-Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) menggelar diskusi publik dengan tema 'Bahaya Berita Hoaks di Tahun Politik' yang digelar di salah satu resto kawasan Serpong, Jumat (25/8/2023).
Idul Adha 1444 H, PWI Tangsel Berbagi Hewan Kurban ke Warga
detakbanten.com, TANGSEL - Persatuan Wartawan Indonesia Kota Tangerang Selatan (PWI Tangsel) melaksanakan pemotongan hewan kurban.