Ketua Gmaks Banten:OJK Banten Harus Memantau Lessing dan Perbankan Nakal

Ketua Gmaks Banten:OJK Banten Harus Memantau Lessing dan Perbankan Nakal

detakbanten.com SERANG - banyaknya kejadian beberapa Lesing dan Perbankan yang tidak mematuhi peraturan dan aturan yang telah di tetapkan baik oleh pusat maupun daerah. Ketua Gmaks Banten minta adanya perwakilan Kantor Otoritas Jasa Keuangan (OJK) di Provinsi Banten agar selalu bisa memantau Lesing dan Perbankan yang selalu merugikan konsumen.

Saeful Bahri Ketua Gmaks Banten Kepada detak banten.com mengatakan, contoh permasalahan tersebut yaitu banyaknya lesing yang membuat perjanjian kredit, namun, tidak dibuat akta notaris dan tidak di daftarkan jaminan indusianya oleh pihak lesing.

Kenyataannya dalam hal itu pelaksanaan dilapangan, beberapa lesing berani mengambil tindakan tupoksi Pengadilan yang mempunyai hak eksekusi/penyitaan ditengah jalan yang di lakukan oleh beberapa lesing bekerja sama dengan pihak luar/eksternal, adanya hal itu mengakibatkan kerugian sepihak oleh masnyakat tanpa ada pemberitahuan apakah unit kendaraan tersebut di lelangkan atau di pindah tangankan kepada orang lain oleh pihak lesing.

"Selain itu juga ada Konsumen yang di rugikan STNKnya di tahan oleh Kolektor di salah satu lesing di Banten, banyak permasalahan lesing dan perbankan yang tidak bisa di sebutkan satu - persatu, yang pasti adanya permasalahan tersebut masnyarakat merasa dirugikan.

Lebih lanjut Saeful menegaskan , dirinya minta adanya perwakilan OJK Banten agar lebih cepat mengambil tindakan tegas jika ada pelaporan dari masnyarakat yang merasa di rugikan oleh pihak lesing maupun pihak perbankan.

"saya minta adanya perwakilan ojk agar lebih cepat mengambil tindakan tegas jika memang ada pelaporan dari masnyarakat yang merasa di rugikan, ojk memberikan sanksi kepada pihak lesing yang nakal dan menyalahi aturan di wilayah provinsi banten,"tegasnya.

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries