Items filtered by date: Friday, 01 December 2023
137 ASN Pemkot Tangsel di Rotasi, yang Serius Kerjanya Biar Nggak Kena Sanksi
detakbanten.com, TANGSEL-Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Benyamin Davnie merotasi dan promosi terhadap 137 Aparatur Sipil Negara (ASN). Pejabat eselon II B hingga IV yang dilantik itu, didalamnya termasuk aparatur yang ada ditingkat wilayah.
Optimalisasi Sejumlah Halte BRT, PT. Transjakarta Tawarkan Peningkatan Layanan Transportasi di Kota Tangerang
detakbanten.com, KOTA TANGERANG -- Pemerintah kota (Pemkot) Tangerang menyambut baik inisiasi dari PT. Transjakarta untuk meningkatkan pelayanan transportasi di kota Tangerang. Peningkatan pelayanan tersebut meliputi reutilisasi halte dan shelter bus yang ada di kota Tangerang.
Alhamdulillah, SD Negeri di Tangsel yang Atapnya Roboh Tahun Depan Direhab Total
detakbanten.com, TANGSEL-Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie, menyetujui usulan Dinas Pendidikan (Dindik) agar SDN 02 Pondok Cabe Udik di Pamulang, masuk skala prioritas renovasi.
Konsep Smart City Pemkot Tangerang, Diduplikasi 47 Pemerintah Kota, Kabupaten Bahkan Provinsi di Indonesia
detakbanten.com, KOTA TANGERANG -- Perkembangan teknologi di Indonesia semakin pesat. Menjawab tantangan tersebut, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang dalam hal ini turut menghadirkan konsep Smart City, sebagai langkah transformasi signifikan dalam memberikan pelayanan publik yang mudah dan cepat bagi masyarakat Kota Tangerang.
Duh, Harga Beras Premium Meroket 26%
Detakbanten.com, JAKARTA – Catatan Badan Pusat Statistik (BPS), rata-rata harga beras kualitas premium di penggilingan seharga Rp13.250,00 per kg pada November 2023 atau turun 0,91% dibandingkan November lalu.
10 Jam Diperiksa Bareskrim Polri, Firli Bahuri Tak Ditahan
Detakbanten.com, JAKARTA - Ketua KPK non-aktif, Firli Bahuri, keluar Gedung Bareskrim Polri, Jakarta, Jumat (1/12/2023) malam. Ia keluar pukul 19.30 WIB sejak diperiksa selama lebih kurang 10 jam sejak pukul 09.00 WIB pagi tadi.
Sukses Bangun Infrastruktur, Manager PTPN III Silau Dunia Puji Kinerja Bupati Serdang Bedagai
detakbanten.com I SERDANG BEDAGAI - Kepedulian Bupati Serdang Bedagai, Darma Wijaya dan Wakilnya, Adlin Tambunan dalam membangun infrastruktur jalan mendapat apresiasi dari Manager PTPN III Silau Dunia, Kasiaman Saragih.
Tak Terendus Media, Firli Bahuri Hadir Perdana di Pemeriksaan Bareskrim Polri
Detakbanten.com, JAKARTA - Ketua nonaktif KPK, Firli Bahuri, kembali memenuhi panggilan kepolisian untuk diperiksa sebagai tersangka kasus dugaan pemerasan mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL).
Momen Agus Subiyanto Serahkan Posisi KSAD ke Maruli Simanjuntak
Detakbanten.com, JAKARTA - Jenderal Maruli Simanjuntak resmi menjabat Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) usai serah terima jabatan dari Jenderal Agus Subiyanto di Markas Besar AD, Jakarta, Jumat (1/12/2023) pagi.
Cegah Banjir, Pemprov DKI Kerahkan 557 Pompa Mobile
Detakbanten.com, JAKARTA - Banjir mulai melanda Ibu Kota. Plt Kepala Dinas Sumber Daya Air (SDA) Provinsi DKI Jakarta, Ika Agustin Ningrum, menyebut akan menyiagakan ratusan pompa guna menanggulangi bencana banjir yang menimpa Jakarta menjelang puncak musim hujan.