Detasemen B Pelopor Polda Banten Beri Bantuan ke Yayasan Karya Asih

Detakbanten.com  SERANG - Dalam rangka mewujudkan kepedulian terhadap anak-anak yatim piatu, Detasemen Pelopor B Satuan Brimob Polda Banten bersama Pengurus Bhayangkari melakukan bhakti sosial di Yayasan Karya Asih di Desa Tamiang, Kecamatan Gunungsari, Kabupaten Serang.

Gubernur Banten Wahidin Halim

Gubernur Banten Hadiri Rakernas APPSI

detakbanten.comSERANG-Gubernur Banten Wahidin Halim mengikuti persidangan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) di Hotel Trans, Bandung, Jawa Barat, Kamis (22/2/2018).

Kunjungan Kerja Kepolisian Nasional

Pastikan Pilkada 2018 aman, Kompolnas kunjungi Mapolda Banten

Detakbanten.com  SERANG - Dalam rangka memastikan pilkada 2018 di wilayah hukum Provinsi Banten aman, Kompolnas mengunjungi Mapolda Banten pada Kamis, (22/2/2018).

Pelatihan terhadap 33 operator RABEG

Operator RABEG Diberi Pelatihan

Detakbanten.comSERANG-Diskominfo Kota Serang melalui Bidang Layanan E-Government mengadakan Pelatihan Sumber Daya Manusia tentang pengoperasian pengelolaan layanan aduan masyarakat aplikasi RABEG (Reaksi Atas Berita Warga).

Kabid Humas Polda Banten AKBP Zaenudin

Guru SMA di Rangkasbitung Diciduk Tim Siber Bareskrim Mabes Polri

Detakbanten.comSERANG-Direktur Tindak Pidana Siber Bareskrim Mabes Polri menangkap Guru SMA beranasial TPH 48 tahun pada Selasa, (20/2/2018) sekira pukul 01.00 WIB.

Pandeglang Butuh UPT PMI Transfusi Darah

Pandeglang Butuh UPT PMI Transfusi Darah

detakbanten.com SERANG-Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Banten Ranta Soeharta mengungkapkan, dari delapan wilayah Kabupaten dan Kota di Provinsi Banten, hanya Kabupaten Pandeglang yang belum memiliki cabang Palang Merah Indonesia (PMI). Hal ini diungkapkan Sekda saat menghadiri pengukuhan Dewan Kehormatan dan Dewan Pengurus PMI Provinsi Banten masa bakti 2017-2022 di Pendopo Gubernur, KP3B, Curug, Kota Serang, Rabu (21/2/2018).

Anggaran Dipangkas, Dinsos Diminta Bijak Susun Kegiatan

Anggaran Dipangkas, Dinsos Diminta Bijak Susun Kegiatan

Detakbanten.comSERANG – Sekretaris Daerah Provinsi Banten Ranta Suharta meminta Dinas Sosial Provinsi Banten lebih bijak dalam menyusun rencana kerja (Renja) untuk tahun 2019. Hal tersebut disampaikan sekda, mengingat ikut dipangkasnya anggaran Dinsos dan beberapa OPD guna mengejar percepatan pembangunan infrastruktur, pendidikan dan kesehatan dalam dua tahun kedepan.

Disperindagkop Kenalkan Teknologi Konveksi Buat IKM

Disperindagkop Kenalkan Teknologi Konveksi Buat IKM

Detakbanten.com SERANG-Disperindagkop Kota Serang mengadakan pelatihan teknologi industri bagi pelaku industri kecil dan menengah (IKM) konveksi yang ada di Kota Serang sejak 19 hingga 22 Februari 2018.

Kepolisian Resort Lebak dan para Tokoh Ulama Pimpinan Pondok Pesantren se-Kabupaten Lebak

Kapolres Lebak Konsolidasi Dengan Ulama

Detakbanten.com LEBAK - Kepala Kepolisian Resort Lebak AKBP Dani Arianto menggelar kegiatan Forum Silaturahmi dengan para Tokoh Ulama Pimpinan Pondok Pesantren se-Kabupaten Lebak, Propinsi Banten, Selasa (20/2/2018).

Koramil dan Dinas Pol PP Kota Serang mengamankan orang gila

Delapan Orang Gila di Kota Serang Diamankan Petugas Gabungan

Detakbanten.comSERANG - Menghadapi isu penyerangan terhadap ulama dan tokoh agama oleh orang dengan gangguan jiwa atau orang gila kian marak, tim gabungan Polsek Serang Kota, Koramil dan Dinas Pol PP Kota Serang, Selasa (20/2/2018), menggelar razia bersama. Hasilnya, delapan orang mengidap gangguan berhasil diamankan.

 

 

Go to top