Jembatan Citarik Ambruk, DPUR Gerak Cepat Lakukan Penanganan

Detakbanten.com, PANDEGLANG - Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Pandeglang gerak cepat menerjunkan petugas mengecek Jembatan Citarik. Pengecekan dilakukan karena bangunan Jembatan Citarik di Kampung Citarik, Desa Cikeusik, Kecamatan Cikeusik ambruk.

Poto Dokumentasi Pada Saat Pelaksanaan Proyek Penahan Tanah Bronjong , pada Agustus 2022 lalu

Soal Turap Bronjong di Koper Ambruk, LSM Geram Angkat Bicara

Detakbanten.com, TANGERANG -- Ambruknya turap di bantaran sungai Desa Koper Kecamatan Kresek Kabupaten Tangerang membuat sejumlah LSM angkat bicara, salah satunya adalah ketua LSM Geram Alamsyah, aktivis yang dikenal vokal asal Jayanti Kabupaten Tangerang mencium adanya kejanggalan dalam proses pekerjaan yang dilakukan oleh pelaksana.

Bronjong Penahan Tanggul di Bantaran Sungai Desa Koper Ambruk

Bronjong Penahan Tanggul di Bantaran Sungai Desa Koper Ambruk

Detakbanten.com, TANGERANG -- Belum lama dibangun, Bronjong penahan tanggul yang berlokasi di bantaran sungai Cidurian di Jalan Desa Koper Kecamatan Kresek Kabupaten Tangerang ambruk, akibatnya akses jalan menuju dari Desa Koper Kecamatan Jayanti menjadi rusak, proyek bronjong penahan tanah yang lokasinya di bantaran sungai Cidurian ini dibangun oleh Provinsi Banten.

Rumah Warga Desa Pete Tigaraksa Ambruk

Rumah Warga Desa Pete Tigaraksa Ambruk

Detakbanten.com, TANGERANG -- Rumah Patimah warga Kampung Kelapa Dua Bungeren RT 05/04 Desa Pete Kecamatan Tigaraksa Kabupaten Tangerang ambruk pada Jumat (27/5/2022), peristiwa tersebut terjadi saat pemilik rumah sedang membersihkan meja, korban langsung keluar rumah, beruntung dalam kejadian tersebut tidak ada korban jiwa.

Bangunan Falkutas Ekonomi Untirta Ambruk

Bangunan Fakultas Ekonomi UNTIRTA Ambruk

detakserang.com - SERANG, Bangunan Kelas Fakultas Ekonomi Lantai 4 Gedung B, Universitas Iirtayasa (Untirta) Banten ambruk, Senin (17/3). Peristiwa ini diketahui sekitar pukul 21.00.

 

 

Go to top