Satgas Antimafia Bola: Klub Liga 2 Suap Wasit Rp800 Juta, 'Atasnya' Masih Dicari

Detakbanten.com, JAKARTA - Satuan Tugas (Satgas) Antimafia Bola memaparkan situasi terbaru kasus pengaturan skor di pertandingan sepak bola. Pihaknya mengakui, klub yang terlibat kasus dugaan pengaturan hasil pertandingan di Liga 2 periode 2018 menggelontorkan duit Rp800 juta agar bisa promosi ke Liga 1.

Kasatgas Anti-Mafia Bola Polri Irjen Asep Edi Suheri.

Satgas Anti-Mafia Bola Target Tersangka Lain di Kasus Match Fixing

Detakbanten.com, JAKARTA - Tersangka baru di kasus pengaturan pertandingan (match fixing) Liga 2 akan ditetapkan oleh Satgas Anti-Mafia Bola yang dibuat Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

Polri Tetapkan 6 Tersangka Match Fixing Liga 2

Polri Tetapkan 6 Tersangka Match Fixing Liga 2

Detakbanten.com, JAKARTA - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membuktikan komitmennya menindaklanjuti instruksi dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk memberangus seluruh mafia sepak bola di Indonesia. Hal itu dilakukan demi menciptakan iklim persepakbolaan yang bersih bebas dari praktik pengaturan skor (match fixing).

PSSI Bentuk Satgas Anti Mafia Bola

PSSI Bentuk Satgas Anti Mafia Bola

detakbanten.com BOLA -- Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengungkapkan bahwa Presiden Jokowi sangat prihatin dengan adanya mafia di dunia sepak bola. Oleh karena itu, PSSI mengambil langkah cepat untuk mengatasi masalah ini.

Anggota Satgas Mafia Bola, dalam perkenalan kepada awak media, Rabu (20/9/2023) sore, di Jakarta.

Susunan Satgas Mafia Bola, Punya Akses Langsung ke RI

Detakbanten.com, JAKARTA - Personel Satgas Mafia Bola resmi diumumkan oleh PSSI, Rabu (20/9/2023) sore, di Jakarta. Siapa saja? Ada jurnalis ternama Najwa Shihab sampai koordinator Save Our Soccer (SOS), Akmal Marhali. Mereka masuk dalam satuan tugas independen.

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Ahmad Ramadhan.

Satgas Polri Bekuk 1.000 Tersangka TPPO di 3 Bulan Operasi

Detakbanten.com, JAKARTA - Hingga kini, Satuan Tugas (Satgas) Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) bentukan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, telah menangkap 1.004 orang tersangka TPPO.

Ilustrasi keuangan digital.

Satgas Blokir 288 Pinjol Ilegal, Ini Modusnya

Detakbanten.com, JAKARTA - Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (PAKI) didukung tim Cyber Patrol Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) menemukan 243 entitas dan 45 konten pinjaman online ilegal di sejumlah website, aplikasi, dan media sosial selama Agustus 2023.

Gandeng Satgas Saber Pungli Pusat, Kemenkumham Banten Dukung Gerakan Anti Korupsi

Gandeng Satgas Saber Pungli Pusat, Kemenkumham Banten Dukung Gerakan Anti Korupsi

Detakbanten.com, BANTEN - Korupsi merupakan sebuah kejahatan yang ekstraordinari, sebuah kejahatan yang merusak sendi-sendi Negara. Pemberantasan korupsi ini bukan saja tugas pemerintah namun seluruh lapisan masyarakat.

ilustrasi kekerasan seksual, pelecehan seksual (Suara.com/Ema Rohimah), Ilustrasi: Aqila/db

Satgas PPKS Untirta Minta Terdakwa Revenge Porn di Pandeglang Dihukum Drop Out

Detakbanten.com, NASIONAL –– Kasus revenge porn yang melibatkan Alwi Husen Maolana, seorang mahasiswa, telah menarik perhatian publik. Dalam menangani kasus ini, Satgas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (PPKS) Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) telah merekomendasikan agar terdakwa dikenai sanksi drop out, yang berarti diusir dari universitas.

Kepala Satuan Tugas TPPO Polri Irjen Asep Edi Suheri memimpin pengungkapan perdagangan orang.

Satgas TPPO Selamatkan 123 Korban, 8 Tersangka di Kaltara Diciduk

Detakbanten.com, JAKARTA - Satuan Tugas (Satgas) Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) bentukan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menangkap delapan tersangka tindak pidana perdagangan orang (TPPO). Ada 123 orang korban di Kalimantan Utara (Kaltara).

Page 1 of 3

 

 

Go to top