Detak Banten - Detak Berita Tangerang Seketika Menjangkau Dunia

Sekolah Internasional Stella Maris Gelar Festival Budaya Asia dan Enterpreneurship

detaktangsel.com - Tangerang, Perayaan Festival budaya asia dirayakan di depan lobi Unity Summarecon Mall Serpong atau yang biasa disebut Mall SMS, Jum’at (7/2/2014).

Si Jago Merah Lalap Dua rumah di Poris

Si Jago Merah Lalap Dua rumah di Poris

detaktangsel.com- TANGERANG, Kebakaran terjadi di Perumahan Poris Indah Jl.Palem Raya Blok E No.895 dan 896 Rt.012/05 kecamatan Cipondoh kota Tangerang yang diakibatkan dari konsleting listrik, jumat (7/2).

Buntut TPU Cihuni, Warga Geruduk Gedung Dewan

Buntut TPU Cihuni, Warga Geruduk Gedung Dewan

detaktangerang.com - TIGARAKSA - Puluhan warga Desa Cihuni, Kecamatan Pagedangan, Kabupaten Tangerang, menggelar aksi unjukrasa di depan Gedung DPRD, Jumat (7/2). Aksi ini terkait dengan pembongkaran 93 makam di TPU Desa Cihuni, beberapa waktu lalu.

81 TKI syiria dipulangkan KBRI, dengan berbagai kasus

detaktangsel.com- TANGERANG, Kasus kekerasan dan tidak di gajinya para Tenaga Kerja Indonesia (TKI) terutama di wilayah Timur Tengah masih kerap terjadi,kamis (6/2/14).

Ada Pungli Akte Kelahiran di Disdukcapil

Ada Pungli Akte Kelahiran di Disdukcapil

detaktangsel.com- TIGARAKSA, Pengurusan akte kelahiran di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tangerang diduga sarat praktik pungutan liar (pungli). Selain itu, proses pengurusan juga berbelit-belit.

 

 

Go to top