TikTok Akui Karyawannya Diberi Hak Istimewa Tentukan Konten FYP
Detakbanten.com TEKNET -- Platform berbagi vidio singkat, TikTok akui kalau karyawannya dapat memilih dan menentukan konten video yang dapat masuk dalam rekomendasi For You Page (FYP) bahkan membuat konten tersebut viral.