Tak Mau Khianati Kepercayaan, Anggota DPRD Termuda, Alfian Natsir Rafi Siap Berkontribusi Terhadap Masyarakat
detakbanten.com, KOTA TANGERANG - Alfian Natsir Rafi merupakan salah satu anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tangerang yang dilantik pada Senin (2/9/2024) lalu. Alfian adalah wakil rakyat dari Fraksi PPP yang usianya baru genap 24 tahun.
Petugas Tramtib Kecamatan Ciledug, Amankan Miras Siap Edar di Jalan Raden Fatah
detakbanten.com, CILEDUG -- Para pelaku penjualan dan peredaran miras di wilayah Kecamatan Ciledug Kota Tangerang, belum juga merasa jera. meskipun kerap kali aparat dari tramtib Kecamatan, melakukan razia miras. Bahkan pada Rabu pagi ( 4/9/2024) petugas trantib memergoki dan mengamankan sebuah mobil box yang sedang melakukan penurunan miras jenis anggur kolesom, intisari dan anggur putih di toko penjual jamu, di jalan Raden Fatah, Ciledug, Kota Tangerang. Petugas Trantib langsung melakukan penyitaan barang bukti berupa miras sebanyak 247 botol dan langsung diserahkan ke pihak satpol PP Kota Tangerang, untuk proses selanjutnya.
Ikuti Tahapan Pilkada, Paslon Sachrudin-Maryono Jalani MCU di RSUP dr. Sitanala
detakbanten.com, KOTA TANGERANG-- Pasangan Bakal Calon (Bacalon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangerang, Sachrudin-Maryono menjalani pemeriksaan kesehatan dalam rangka mengikuti kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Kapolres Metro Tangerang Pastikan Kesiapan RSUP dr. Sitanala Gelar MCU Paslon Pilkada Se-Tangerang Raya
detakbanten.com, KOTA TANGERANG -- Rumah Sakit Umum Pemerintah (RSUP) dr Sitanala yang berlokasi di Jalan dr Sitanala, Kecamatan Neglasari ditunjuk sebagai lokasi pemeriksaan tes kesehatan atau medical Check Up (MCU) bagi Bakal Calon Kepala Daerah se-Tangerang Raya, dalam pilkada serentak 2024 pada 27 November 2024 mendatang.
Empat Pasang Balon Mendaftar Pilkada, KPU: Hanya 3 Yang Memenuhi Persyaratan
detakbanten.com, KOTA TANGERANG - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang menyatakan ada empat (4) pasangan bakal calon (Balon) Walikota dan Wakil Walikota Tangerang tahun 2024 yang telah mendaftar. Akan tetapi hanya 3 pasang bakal calon yang telah memenuhi persyaratan.
Resmi Mendaftar ke KPU Kota Tangerang, Pasangan Sachrudin-Maryono, Janji Prioritaskan Kesejahteraan Masyarakat
detakbanten.com, KOTA TANGERANG - Pasangan bakal calon wali kota dan wakil wali kota Tangerang, Sachrudin dan Maryono Hasan, resmi mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang sebagai peserta Pilwalkot Tangerang 2024. Salah satu janji politik utama Sachrudin adalah meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Airin Akhirnya Diusung Golkar, Sachrudin Minta Kadernya Semangat dan Tetap Rendah Hati
detakbanten.com, KOTA TANGERANG -- Ketua Umum Partai Golongan Karya (Golkar) Bahlil Lahadalia resmi memberikan rekomendasi dukungan untuk Airin Rachmi Diany dan Ade Sumardi sebagai calon gubernur dan wakil gubernur Banten pada Pilkada 2024.
Tingkatkan Partisipasi Pemilih, KPU Kota Tangerang Goes to School
detakbanten.com, KOTA TANGERANG - Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Tangerang menggelar kegiatan sosialisasi kepada para pemilih pemula untuk Pilkada Serentak 2024. Kali ini KPU mengadakan sosialisasi di SMA Negeri 8 Kota Tangerang, Sabtu (24/08).
Mesin Politik Berjalan, PDI Perjuangan Dukung Sachrudin-Maryono di Pilkada Kota Tangerang
detakbanten.com, KOTA TANGERANG – Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan mendeklarasikan Banten Maju Bersama yang dihadiri oleh para bakal calon kepala daerah di Provinsi Banten.
Atasi Sampah Plastik, Rumah Produksi Bank Sampah Budi Luhur, Bangun Kerjasama Dengan Kampung Teras Pancasila
detakbanten.com, KOTA TANGERANG -- Masalah sampah merupakan masalah yang sangat serius di wilayah perkotaan, tak terkecuali di Kota Tangerang. Tingginya volume sampah rumah tangga setiap harinya, menjadi pemicu over loadnya TPA (Tempat Pembuangan Akhir) rawa kucing, Neglasari Kota Tangerang. Untuk mengantisipasi hal tersebut, sangat diharapkan adanya peran serta masyarakat dalam pengelolaan sampah rumah tangga yang ada di lingkungan warga dengan cara membangun TPS ( tempat Pembuangan Sementara) untuk dilakukan pemilahan dan pengolahan sampah dengan cara membangun bank sampah - bank sampah di lingkungan warga.