Zaki Minta Guru Terus Berinovasi Ditengah Pandemi

detakbanten.com TIGARAKSA ,-- Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengingatkan kepada seluruh jajaran pendidik di Kabupaten Tangerang untuk meningkatkan potensi dan terus berinovasi untuk memberikan pelajaran dan pendidikan kepada para siswa di tengah pandemi COVID-19.

LSM Desak Proyek Paving Blok Di Pakuhaji Diopname

detakbanten.com PAKUHAJI - LSM Geram DPC Kabupaten Tangerang meminta Kasie Ekbang turun langsung untuk melakukan Opname terhadap proyek paving block di Kampung Bulak sabung Kayu putih, RT. 06/02, Desa Rawa Boni, Kecamatan Pakuhaji Kabupaten Tangerang.

Satu Pegawai Positif Covid 19, Kantor Kecamatan Jayanti Ditutup Sementara

Satu Pegawai Positif Covid 19, Kantor Kecamatan Jayanti Ditutup Sementara

detakbanten.com JAYANTI -- Satu pegawai ASN berjenis kelamin laki - laki dikabarkan terkena positif covid 19, pegawai berstatus orang tanpa gejala (OTG), saat ini diisolasi ke rumah singah hotel Yasmin Binong Kabupaten Tangerang, sementara kantor kecamatan ditutup selama tiga hari untuk dilakukan penyemprotan disinsfektan.

Camat Sukadiri Salurkan Bansos Kemensos RI ke Pembina Pramuka

detakbanten.com, SUKADIRI - Pandemi covid 19 turut di rasakan dampaknya dari semua kalangan masyarakat, Tak hanya pedagang Kecil para guru honorer pun ikut terdampak dengan covid 19.

Forkompimcam Sukadiri Gelar Rapat Koordinasi

Forkompimcam Sukadiri Gelar Rapat Koordinasi

detakbanten.com SUKADIRI- Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkompimcam) Sukadiri menggelar Rapat Koordinasi, Senin, (23/11) di Aula Kantor Kecamatan Sukadiri, Kabupaten Tangerang.

Camat Pakuhaji Sudah Ajukan Jalan Raya Pakuhaji Berlubang

detakbanten.com, PAKUHAJI- Terkait adanya lubang besar di tengah jalan raya Pakuhaji yang kerap kali dikeluhkan oleh sejumlah pengguna jalan. Pemerintah Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang sebelumnya sudah mengajukan usulan pembangunan di ruas jalan tersebut.

LSM Geram Soroti Proyek PL Betonisasi di Kecamatan Pakuhaji

detakbanten.com PAKUHAJI - LSM Geram Banten soroti proyek penunjukan langsung ( PL) betonisasi di Kampung Lontar RT.10/05 Desa Kalibaru, Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang, pasalnya proyek yang dikerjakan dari anggaran Kecamatan tersebut banyak kejanggalan seperti kwalitas, bahkan proyek tersebut terkesan tertutup karena tidak dipasang papan proyek.

Forkompimcam Sukadiri Hentikan Operasi Pasar Malam

Detakbanten.com SUKADIRI- Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkompimcam) Sukadiri menghentikan sementara Operasi Pasar Malam.

Pemdes Buaran Jati Berikan Benih Dan Pupuk Cair ke Petani

Pemdes Buaran Jati Berikan Benih Dan Pupuk Cair ke Petani

Detakbanten.com Sukadiri - Dalam rangka meningkatkan tanaman pangan khususnya di wilayah pertanian Desa Buaran jati, Kecamatan Sukadiri, Kabupaten Tangerang. Pemerintah Desa Buaran Jati Bagikan Benih Padi dan Pupuk Cair (Trobos) Kepada para petani.

Camat Tigaraksa Raih Penghargaan PPAT Award

detakbanten.com TANGERANG -- Camat Tigaraksa Hj. Rahyuni Raih Piagam Penghargaan sebagai Pejabat Pembuat Akta Tanah Teraktif dalam PPAT Award Prov Banten 2020, Jumat (20/11/20).

 

 

Go to top