Cegah BAB Sembarangan, 10 Jamban di Desa Cipaeh Dibangun

Detakbanten.com, TANGERANG - Untuk mencegah dan mengantisipasi perilaku warga yang buang air besar ( BAB) sembarangan, Pemerintahan desa ( Pemdes) melakukan pembangunan 10 jamban bagi warga yang belum memiliki jamban, pembangunan tersebut bersumber dari Annggaran Dana Desa ( ADD) melalui pembagi hasil pajak ( PBH) tahun anggaran 2022.

Desa Cipaeh Salurkan BLT Dana Desa Secara Non Tunai

Desa Cipaeh Salurkan BLT Dana Desa Secara Non Tunai

Detakbanten.com, TANGERANG -- Desa Cipaeh Kecamatan Gunung Kaler Kabupaten Tangerang, satu dari 14 Desa yang telah menerima Dana Desa tahap pertama 40 persen, rencananya Desa Cipaeh akan menyalurkannya melalui non tunai, masing - masing penerima yang sebagian besar warga lanjut usia (lansia) akan diberikan kartu ATM melalui Bank Jabar Banten (BJB).

 

 

Go to top