Menko Muhadjir: Santri Al-Zaytun Bisa Tetap Terima Hak Pendidikan
Detakbanten.com, -- Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy menuturkan santri Pondok Pesantren Al-Zaytun harus tetap mendapat hak pendidikannya.
Ponpes Daarul El Huda Tampilkan Seni Akbar Santri Akhir Kelas
Detakbanten.com, TANGERANG - Pondok Pesantren Daarul El Huda Tampilkan seni akbar santri akhir kelas yang dilaksanakan pada Sabtu (21/5/2023) malam, pada kesemoatan tersebut, hadir Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang Moch Maesyal Rasyid sekakigus membuka pagelaran seni akbar santri akhir kelas enam Pondok Pesantren Daarul El Huda Kelurahan Sukabakti Kecamatan Curug.
Forum Santri Banten Tolak Keras Kehadiran Khilafatul Muslimin di Banten
Detakbanten.com, BANTEN -- Puluhan santri yang tergabung dalam forum santri Banten melakukan aksi damai di depan halaman Kesultanan Banten, Sabtu 13 Mei 2023.
Oknum Polisi Todongkan Senjata ke Santri
Detakbanten.com KRIMINAL -- Oknum anggota Kepolisian Republik Indonesia Briptu AH ngamuk di Pondok Pesantren Tahfidzul Quran Imam Al-Zuhri, Samata, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan. Diketahui polisi tersebut berdinas di Satlantas Polrestabes Makassar itu menodongkan senjata api ke sejumlah Santri.
GP Ansor Kecamatan Rajeg Rayakan Hari Santri
Detakbanten.com, TANGERANG -- Bertempat di Halaman Kantor Kecamatan Rajeg ,GP Ansor Kecamatan Rajeg Adakan Acara Maulid Nabi Muhamad SAW dan sekaligus memperingati Hari Santri Nasional, bersama Pemerintahan Kecamatan Rajeg, Pada Sabtu 22/10/2022, Acara tersebut berbarengan dengan perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW dengan menghadirkan penceramah.
Rayakan Maulid dan Hari Santri, Ratusan Warga Rajeg Banjiri Kantor Camat
Detakbanten.com, TANGERANG -- Ratusan santri dari berbagai Peloksok di wilayah kecamatan Rajeg, menghadiri acara Maulid Nabi Muhamad SAW, sekaligus memperingati Hari Santri yang digelar di halaman Kantor Kecamatan Rajeg pada Sabtu (22/10/2022).
Rayakan Hari Santri, Pengurus Demokrat Gelar Tasyakuran
Detakbanten.com, TANGERANG - Serempak memakai sarung dan Peci ala Santri di Pondok Pesantren (Ponpes). Pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Kabupaten Tangerang menggelar tasyakuran memperingati hari santri di Kantor DPC, Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, Sabtu (22/10/2022).
Kemenag Kab Tangerang Apresiasi Kegiatan Hari Santri
Detakbanten.com, TANGERANG -- Kemenag Kabupaten Tangerang H Bajuri mengapresiasi dirayakanya hari Santri yang digelar oleh Pemkab Tangerang pada Sabtu (22/10/2022) di lapangan upacara Maulana Yudha Tigaraksa, acara Hari Santri yang dirayakan secara meriah dihadiri ribuan Santri ini terbesar di Provinsi Banten.
Pake Sarung, Bupati dan Wakil Bupati Tangerang Gelar Upacara Hari Santri
Detakbanten.com, TANGERANG -- Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar dan wakil Bupati Tangerang H Mad Romli menghadiri upacara hari santri pada hari Sabtu (22/10/2022) di lapangan upacara Maulana Yudha Tigaraksa. Dalam acara tersebut hadir ribuan santri Pondok Pesantren di Kabupaten Tangerang.taj hanya Santri, Bupati dan wakil Bupati Tangerang kompak mengenakan sarung.