Gubernur Wahidin Ingin Tetap Lanjutkan Program Kesehatan Gratis

Detakbanten.comSERANG - Gubernur Banten Wahidin Halim mengaku akan tetap melanjutkan program kesehatan gratis menggunakan Kartu Tanda Penduduk elektronik (E-KTP). Padahal diketahui, Kementerian Kesehatan telah menyurati Pemprov Banten untuk mengintegrasikan program tersebut dalam program jaminan kesehatan nasional (JKN).

Gubernur Banten Minta Profesionalisme ASN Ditingkatkan

Gubernur Banten Minta Profesionalisme ASN Ditingkatkan

Detakbanten.comGubernur Banten Wahidin Halim kembali memperingatkan Aparatur Sipil Negara (ASN) yang belum bisa profesional dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Widyaiswara Diminta Realisasikan Reformasi Birokrasi

Widyaiswara Diminta Realisasikan Reformasi Birokrasi

detakbanten.com PANDEGLANG - Gubernur Banten Wahidin Halim meminta Widyaiswara di Banten memaksimalkan segala potensi dalam membentuk mental pegawai pemerintah yang Profesional. Hal tersebut disampaikan Wahidin saat membuka Pertemuan Ilmiah Tahunan Nasional (Pitnas) Widyaiswara di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Banten, Kamis (1/3/2018).

Gubernur Banten Wahidin Halim saat melihat warga yang terisolasi akibat pembangunan tol Bandara.

WH Tinjau Warga Terisolasi Tol Kunciran-Bandara

detakbanten.com KOTA TANGERANG-Gubernur Banten Wahidin Halim menengok warga yang terisolasi oleh proyek JORR II Kunciran-Bandara Soetta, di Kecamatan Benda, Kota Tangerang. 

Jamkrida Diharapkan Dapat Meningkatkan Pertumbuhan Ekonomi

Jamkrida Diharapkan Dapat Meningkatkan Pertumbuhan Ekonomi

detakbanten.com SERANG - Jamkrida Banten diharapkan dapat memberikan fasilitas kredit bagi masyarakat yang tidak didapatkan di tempat lain sekaligus dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat Banten.

Gubernur Banten Wahidin Halim

Gubernur Bahas Soal Narkoba dan LGBT

detakbanten.com SERANG-Gubernur Banten Wahidin Halim menghadiri rapat bersama dengan Majelis Ulama Indonesia (MUI), Polda Banten, Kanwil Kementrian Agama Provinsi Banten, Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) dan sejumlah tokoh agama di Aula Kantor MUI Provinsi Banten, KP3B, Curug, Kota Serang, Selasa (27/2/2018).

Gubernur Banten Wahidin Halim

Gubernur Banten Hadiri Rakernas APPSI

detakbanten.comSERANG-Gubernur Banten Wahidin Halim mengikuti persidangan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) di Hotel Trans, Bandung, Jawa Barat, Kamis (22/2/2018).

Gubernur Banten Wahidin Halim dan Ketua Komisi V DPR RI Fary Djemy Francis

Gubernur WH Curhat Soal Jalan Nasional

Detakbanten.com SERANG-Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) menerima kunjungan kerja Komisi V DPR-RI di Pendopo Gubernur Banten pada Senin, (19/2/2018) malam.

Gubernur Banten Wahidin Halim

Gubernur WH: Di Tahun Politik, ASN Harus Netral

Detakbanten.comSERANG-Gubernur Banten Wahidin Halim menegaskan agar seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dilingkungan Pemprov Banten bersikap netral dalam perhelatan Pilkada 2018 dan Pemilu 2019 mendatang. Hal ini ditegaskan Gubernur WH saat memimpin Apel Hari Kesadaran Nasional (HKN) dan peringatan Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di Halaman Masjid Raya Al-Bantani, KP3B, Curug, Kota Serang, Senin (19/2/2018). Hadir jug pada apel ini Wakil Gubernur Banten Andika Hazrumy, Sekrtetaris Daerah Ranta Soeharta, Kepala OPD dan ribuan pegawai dilingkungan Pemprov Banten.

Gubernur WH Dikritik Mahasiswa

Gubernur WH Dikritik Mahasiswa

detakbanten.com SERANG-Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Komunitas Soedirman 30 (KMS30), menggelar unjuk rasa di Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B) pada Senin, (12 /2/2018).

Go to top