Items filtered by date: Sunday, 03 September 2017

detakbanten.com LEBAK - Warga Kampung Sinagar, Desa Jateke, Kecamatan Panggarangan, Kabupaten Lebak, kembali melaksanakan kegiatan gotong royong untuk memulai pembangunan Masjid Al Aziz. Sayangnya, pihak Kepala Desa dan Camat Panggarangan cuek atas pembangunan masjid di kampung tersebut. 

Published inLebak

detakbanten.com KAB. TANGERANG-Tokoh pantura mendukung program pemerintah Kabupaten Tangerang yang saat ini sedang digulirkan Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar. Program pembangunan saat ini meliputi wilayah Utara Kabupaten Tangerang.

Published inKabupaten Tangerang

detakbanten.com KOTA TANGERANG - Pengurus Masjid Raya Al Azhom Kota Tangerang membagikan sebanyak 3.500 kupon daging kurban kepada warga yang membutuhkan dalam memperingati Idul Adha 1438 Hijriah. Untuk mengantisipasi kericuhan, pembagian daging kurban dijaga anggota kepolisian dan TNI. 

Published inKota Tangerang

detakbanten.com KOTA TANGERANG - Hari Raya Idul Adha 1438 H dimanfaatkan Kelompok Kerja (Pokja) Wartawan Harian Tangerang untuk saling berbagi dengan warga sekitar. Hampir 300 kantong daging hewan kurban dibagikan kepada warga yang berhak menerimanya pada Sabtu, (2/9/2017).

Published inKota Tangerang

detakbanten.com LEBAK - Puluhan pecinta mobil Tamiya Kabupaten Lebak meramaikan lomba balap Tamiya yang digelar oleh komunitas Victory Speed di alun-alun Kota Rangkasbitung pada, Minggu (3/9/2017).

Published inKomunitas

detakbanten.com Kereta Api, ketika mendengar nama itu semua orang tentu mengetahuinya. Alat tansportasi yang satu ini sudah dikenal sejak jaman neneknya kakek. Selain cepat juga bisa mengangkut orang banyak.

Published inceloteh seketika
Sunday, 03/September/2017

Forwat Bagikan Daging kurban

detakbanten.com KOTA TANGERANG-Turut memaknai Hari Raya Idul Adha 1438 H, Forum Wartawan Tangerang (Forwat) berbagi hewan kurban kepada warga Panunggangan Barat, Cibodas, Kota Tangerang tepatnya di Banksasuci.

Published inKota Tangerang

 

 

Go to top