Berkas Tidak Lengkap, KPU Lebak Kembalikan Berkas Paslon Jalur Perseorangan

Detakbanten.com LEBAK - Pasangan Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati dari jalur perseorangan Cecep Sumarno (CS) dan Didin Safrudin (DS) mendatangi kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lebak guna penyerehan berkas pada Rabu, (10/1/2018).

Calon Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar.

Usai Deklarasi, Zaki-Mad Romli Jalan Kaki ke Kantor KPU

Detakbanten.com TIGARAKSA - Usai deklarasi di kantor DPD Golkar sekira pukul 12.30 WIB pada Rabu, (10/1/2018), calon Bupati dan wakil bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar-Mad Romli langsung berjalan kaki menuju kantor KPU kabupaten Tangerang.

Pengamanan di Kantor KPU Lebak.

Puluhan Anggota Polres Lebak Sterilkan Area Kantor KPU

Detakbanten.com LEBAK - Hari terakhir pendaftaran bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Lebak, kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lebak dijaga ketat oleh puluhan anggota pengamanan dari Polres Lebak, Rabu, (10/1/2018).

Suasana di Kantor KPU Kabupaten Tangerang.

Hari Kedua Pendaftaran, Kantor KPU Sepi

Detakbanten.com KAB. TANGERANG - KPU secara serentak se-Indonesia membuka pendaftaran pilkada pada 8 hingga 10 Januari 2018.

Bimbingan Teknis (Bimtek) Pemutakhiran Data Pemilih Bagi PPK Pada Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangerang 2018.

KPU Minta Penyelenggara Harus Bekerja Teliti dan Akurat

Detakbanten.com KOTA TANGERANG - KPU Kota Tangerang minta kepada penyelenggara pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Tangerang 2018 di berbagai tingkatan ditekan untuk bekerja secara teliti dan akurat dalam pendataan pemilih.

Partai Berkarya Banten saat verifikasi faktual di KPUD Banten.

Partai Berkarya Banten Dinyatakan Lolos Verifikasi Faktual

Detakbanten.com SERANG-Partai Berkarya Banten Dinyatakan  memenuhi  syarat dan lolos sebagai partai politik peserta Pemilu tahun 2019. Berita Acara hasil Verifikasi Faktual diserahkan  langsung oleh Ketua KPUD Banten Agus Supriyatna kepada Sekwil Partai Berkarya,  Alfauzi Salam.

KPU Lebak Gelar Sosialisasi Dengan Forkawal

KPU Lebak Gelar Sosialisasi Dengan Forkawal

 Detakbanten.com LEBAK - KPU Lebak menggelar sosialisasi dengan Wartawan Kabupaten Lebak yang tergabung dalam Komunitas Forkawal, di Gedung bangkit, Jl Hardiwinangun, Rangkasbitung, Jum'at (22/12/2017).

Sosialisasi Pilkada KPU Lebak.

KPU Akui Masih Lemah Soal Penyampaian Informasi Pilkada Lebak

 Detakbanten.com LEBAK - Komisioner KPU Kabupaten Lebak C. R Nurdin mengakui jika pihaknya masih lemah memberikan informasi kepada media soal pelaksanaan pilkada serentak yang akan berlangsung pada 2018 mendatang.

Launching Pilkada Kabupaten Tangerang.

Launching Pilkada Kabupaten Tangerang Diguyur Hujan

detakbanten.com KAB. TANGERANG - Launching pilkada yang digelar oleh KPU Kabupaten Tangerang pada Kamis, (21/12/2017) di Lapangan Balaraja diguyur hujan. Meski diguyur hujan tidak menyurutkan peserta untuk mengikuti jalannya upacara sampai dengan selesai.

Anggaran KPU Didominasi untuk Bayar Honor

Anggaran KPU Didominasi untuk Bayar Honor

Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Anggaran Pilbup Tangerang yang akan digelar pada tahun 2018 mendatang, nilainya mencapai Rp110 miliar, anggaran tersebut sebagian besar tersedot untuk biaya kegiatan honor penyelenggara, baik PPK maupun PPS.

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries