Pengusaha Kecil Sangat Berperan Dalam Pertumbuhan Ekonomi di Daerah

Detakbanten.com Cilegon - Dinas Koperasi dan UMK Kota Cilegon menggelar acara Pelatihan Calon Wirausaha Penerima Bantuan Pembiayaan Dana Bergulir Angkatan 1 yang berlokasi di Green Hotel Cilegon, Kamis (4/11/2021).

Tingkatkan Produktivitas UMK, PLN Kembangkan Gerobak Motor Listrik

Tingkatkan Produktivitas UMK, PLN Kembangkan Gerobak Motor Listrik

detakbanten.com, DENPASAR - Melalui Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), PLN berinovasi dalam mengembangkan program gerobak motor listrik untuk meningkatkan produktivitas usaha mikro kecil (UMK). Program gerobak motor listrik ditujukan agar pelaku UMK dapat lebih hemat pada sisi operasional bahan bakar serta lebih ramah lingkungan.

Wakil Walikota Cilegon Sanuji Pentamarta saat membuka kegiatan Rakor Persiapan Rumah Siap Kerja di Hotel Mambruk, Senin (25/10/2021).

Sanuji Ajak Sektor UMK Ciptakan Lapangan Kerja

Detakbanten.com Cilegon - Wakil Walikota Cilegon Sanuji Pentamarta mengajak para pelaku usaha di Kota Cilegon untuk ikut berpartisipasi dalam menuntaskan masalah pengangguran di Kota Cilegon.

UKM Kota Tangerang Kudu Jeli Melihat Peluang Usaha

UKM Kota Tangerang Kudu Jeli Melihat Peluang Usaha

Detakbanten.comKOTA TANGERANG-Sekretaris Daerah kota Tangerang Dadi Budaeri menghadiri acara roadshow saudagar nusantara yang diselenggarakan di ruang akhlakul kharimah, pusat pemerintahan Kota Tangerang, Minggu (5/8).

Demonstrasi buruh ALTAR di pintu gerbang Puspemkab Tangerang.

Aliansi Buruh Tangerang Raya Tuntut Kenaikan UMK 19 Persen

Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Wacana kenaikan upah Minimum Kabupaten (UMK) yang mengacu kepada PP 78 tahun 2015 mendapat reaksi dari dari elemen buruh di Kabupaten Tangerang. Mereke menuntut kenaikan upah buruh di Tangerang sebesar 19 persen.

Hudaya Latuconsina

Gubernur Banten Telah Tetapkan UMK 2016

detakbanten.com SERANG - Sesuai dengan PP No 78 Tahun 2015 tentang sistem pengupahan, Gubernur Banten Rano Karno telah menetapkan besaran Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) 2016 di Banten berdasarkan usulan masing-masing Kabupaten/Kota.

Hudaya Latuconsina

UMK Cilegon Tertinggi di Banten

detaktangsel.com SERANG - Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) tahun 2016 tertinggi di Provinsi Banten ditetapkan untuk Kota Cilegon sebagai kota baja atau industri. Hal itu diketahui berdasarkan usulan dari masing-masing Kabupaten/Kota.

Tuntutan UMK Buruh Outsorching PT. KS Terjawab Dalam Mediasi

Tuntutan UMK Buruh Outsorching PT. KS Terjawab Dalam Mediasi

detakserang.com- CILEGON, Satu dari Lima tuntutan yang disampaikan Forum Serikat Pekerja Baja Cilegon (FSPBC) kepada PT. Krakatau Steel terkait Pemenuhan atas pembayaran UMK dan upah shift terjawab sudah dalam mediasi yang dimpimpin Langsung Oleh Walikota Cilegon, Tb Iman Ariyadi di Aula Walikota, Rabu (23/4).

Page 2 of 2

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries