Kehadiran SMSI Banten, Diapresiasi Wagub Banten Andika Hazrumy

detakbanten.com SERANG – Wakil Gubernur Banten Andika Hazrumy menyambut baik kehadiran Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Provinsi Banten periode 2020-2025 yang di Ketuai oleh Lesman Bangun.

Wagub Tegaskan Denda Wajib Masker Bakal Dikenakan Kalau Bandel

Wagub Tegaskan Denda Wajib Masker Bakal Dikenakan Kalau Bandel

detakbanten.com LEBAK - Wakil Gubernur Banten Andika Hazrumy menegaskan denda pelanggar masker dalam Pergub tidak langsung diterapkan namun akan dikenakan sesuai tahapannya.

Koordinator Tim Kajian 2 Tahun WH Andika : WH dan Andika Masih Berkomunikasi, Namun Jarang Berinteraksi

Koordinator Tim Kajian 2 Tahun WH Andika : WH dan Andika Masih Berkomunikasi, Namun Jarang Berinteraksi

detakbanten.com SERANG - Wahidin Halim bersama Andika Hazrumy yang telah memimpin Banten kurang lebih dari 2 tahun, mulai terjadi pergesekan. Hal itu terlihat dari kebijakan yang diambil oleh Gubernur Banten, tidak pernah melibatkan Wakil Gubernur. Bahkan dalam proses lelang pun, terlihat perebutan proyek antara dua kelompok.

WH Lantik Edi Ariyadi Sebagai Walikota Cilegon

WH Lantik Edi Ariyadi Sebagai Walikota Cilegon

detakbanten.com SERANG - Gubernur Banten Wahidin Halim resmi melantik Edi Ariyadi sebagai Walikota Cilegon sisa masa jabatan 2016-2021 di Pendopo Gubernur Banten, Rabu 20/02/2019.

Wagub Andika Lepas Pemandu Haji, Titip Jamaah Haji Banten

Wagub Andika Lepas Pemandu Haji, Titip Jamaah Haji Banten

detakbanten.com Serang-Wakil Gubernur Banten, Andika Hazrumy melepas 200 Petugas Haji yang terkait dengan Pelaksanaan Ibadah Haji tahun 1439 H/2018 M di Pendopo Gubernur Banten, KP3B, Serang, Kamis, (12/07/2018). 200 petugas haji tersebut terdiri dari Tim Pemandu Haji Daerah (TPHD), Tim Kesehatan Haji Daerah (TKHD), Tim Pemandu Haji Indonesia (TPHI), Tim Pebimbing Ibadah Haji Indonesia (TPIHI) dan Tim Kesehatan Haji Indonesia (TKHI).

Wagub Andika Inspektur Upacara TMMD ke-102 di Kabupaten Serang

Wagub Andika Inspektur Upacara TMMD ke-102 di Kabupaten Serang

detakbanten.com Serang-Wakil Gubernur Banten Andika Hazrumy dipercaya menjadi Inspektur Upacara (Irup) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-102 Kodim 0602/Serang, di lapangan Desa Pagintungan, Kecamatan Kragilan, Kabupaten Serang, Selasa (10/07/2018). Acara ini dihadiri Pangdam III Siliwangi Mayjen TNI Harto Besar Karyawan, Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah, Kapolda Banten Brigjen Pol Listyo Sigit Prabowo dan Danrem 064/MY Serang Kol CZI Budi Hariswanto.

Tahun Ini 3.122 Ponpes Bakal Terima Bantuan dari Pemprov Banten

Tahun Ini 3.122 Ponpes Bakal Terima Bantuan dari Pemprov Banten

detakbanten.com SERANG - Gubernur Banten Wahidin Halim kembali menegaskan bahwa dirinya bersama Wakil Gubernur Andika Hazrumy telah berkomitmen untuk melakukan pemberdayaan terhadap pondok pesantren, salah satunya dengan memberikan bantuan operasional.

Wagub Banten Meninjau Progress revitalisasi Banten Lama

Wagub Banten Meninjau Progress revitalisasi Banten Lama

Detakbanten.com Serang- Wakil Gubernur Banten H. Andika Hazrumy meninjau perkembangan rencana revitalisasi kawasan Banten Lama di kecamatan Kasemen, Kota Serang, Kamis (03/05/2018). Didampingi sejumlah kepala OPD Pemprov Banten dan Pemkot Serang serta Kenadziran Banten, Wagubmemulai agenda blusukannya itu dengan meninjau kondisi Terminal Sukadiri, terminal bagi bus rombongan pengunjung Banten Lama yang terletak di sekitar Mesjid Banten Lama, bangunan inti di kawasan tersebut.

Wagub menghadiri Rakor pembinaan dan pengawasan Pemda Kab/Kota di Kab Lebak

Wagub menghadiri Rakor pembinaan dan pengawasan Pemda Kab/Kota di Kab Lebak

Detakbanten.com Lebak-Wakil Gubernur Banten Andika Hazrumy, melakukan kunjungan kerja (Kunker)  ke Pemkab Lebak, Kamis (25/4). Kunjungan Andika bersama beberapa OPD ini mewakili Gubernur Banten dalam rangka menjalankan fungsi pengawasan dan pembinaan Pemprov Banten kepada Pemkab/Pemkot di Banten.

Wagub Rekomendasikan Empat Isu Strategis Pada Rakergub FKD MPU.

Wagub Rekomendasikan Empat Isu Strategis Pada Rakergub FKD MPU.

Detakbanten.com Wakil Gubernur (Wagub) Banten Andika Hazrumy menutup secara resmi Rapat Kerja Gubernur (Rakergub) Forum Kerjasama Daerah (FKD) Mitra Praja Utama (MPU) ke-XVIII di Ballroom Swiss Belhotel, Bandar Lampung, Rabu (28/3/2018). Dalam sambutannya, wagub memberikan beberapa rekomendasi isu strategis diantaranya bidang social, UMKM, ketenagakerjaan dan ketahanan pangan.

Page 3 of 4

 

 

Go to top