Mahasiswa Cilegon Minta Ketua DPRD Cilegon Lakukan Yudisium Review Ke Pemerintah Pusat

detakbanten Cilegon – Pengesahan Omnibus Law UU Cipta Kerja di Gedung DPR-RI pada Senin (5/10/2020) terus berbuntut pada seluruh elemen diberbagai daerah untuk melakukan aksi penolakan. Kali ini, aksi penolakan dilakukan oleh ratusan mahasiswa yang menamakan dirinya sebagai Aliansi Mahasiswa Cilegon (AMC) di depan Gedung DPRD Kota Cilegon, Rabu (7/10/2020). 

Wakil Ketua DPRD Cilegon Resmi Diberhentikan 

Wakil Ketua DPRD Cilegon Resmi Diberhentikan 

detakbanten.com Cilegon – Besok rencananya DPRD Cilegon bakal mengagendakan rapat paripurna pemberhentian jabatan Wakil Ketua I DPRD, Sokhidin. Diketahui Sokhidin mencalonkan diri sebagai Wakil Walikota Cilegon pada Pilkada 2020 ini.

Sekda Pensiun, Ketua Dewan Minta Penggantinya Miliki Kemampuan Berkomunikasi 

Sekda Pensiun, Ketua Dewan Minta Penggantinya Miliki Kemampuan Berkomunikasi 

detakbanten.com Cilegon – Walikota Cilegon Edi Ariadi belum mengungkapkan nama Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Cilegon yang ditunjuk pemerintah daerah, mengisi jabatan sementara menyusul berakhirnya masa jabatan Sekda Cilegon Sari Suryati yang memasuki masa pensiun terhitung, Kamis (1/10/2020) besok.

Raih Kemenangan di Pilkada Cilegon, Sokhidin Bentuk Struktur Dari Tingkat Bawah

Raih Kemenangan di Pilkada Cilegon, Sokhidin Bentuk Struktur Dari Tingkat Bawah

Detakbanten.com, SERANG - Bakal Calon (Balon) Wakil Walikota Cilegon, Sokhidin mulai mengencangkan ikat pinggang. Salah satu yang dirinya lakukan, yaitu dengan menggelar konsolidasi di gedung DPD Gerindra Banten. Hal itupun, adalah bentuk upaya meraih kemenangan di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2020.

Ketua Relawan Ratu Ati Marliati (RAM) yang sebelumnya dijabat oleh Endang Efendi digantikan oleh Isro Mi'raj.

Ketua Relawan RAM Diganti, Internal Golkar Terbelah?

detakbanten.com Cilegon - Makin mendekatnya perhelatan pilkada Cilegon 2020, tiba-tiba Ketua Relawan Ratu Ati Marliati (RAM) yang sebelumnya dijabat oleh Endang Efendi digantikan oleh Isro Mi'raj. Diketahui pergantian itu juga sekaligus rapat Korcam Relawan RAM yang berlangsung di Posko Relawan RAM, Komplek Taman Cilegon Indah, Minggu (12/7) malam.

Rapat dengar pendapat antara DPRD Kota Cilegon dan BPBD Kota Cilegon di aula rapat DPRD, Selasa (14/4).

Dewan Merasa Tak Dilibatkan Oleh Pemkot Cilegon Dalam Penanganan Covid-19

detakbanten.com CILEGON - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Cilegon merasa tidak dilibatkan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon dalam penanganan pandemi Covid-19. Dewan juga menilai bahwa kinerja Pemkot Cilegon dalam menangani percepatan penanganan Covid-19 kurang memuaskan. 
Iye Ajak Warga Cegah Penyebaran Covid-19

Iye Ajak Warga Cegah Penyebaran Covid-19

detakbanten.com Cilegon – Bakal Calon Wali Kota Cilegon, Iye Iman Rohiman melakukan penyemprotan cairan disinfektan di 43 kelurahan yang ada di 8 kecamatan se-Kota Cilegon, Senin (6/4/2020). Penyemprotan disinfektan dilakukan sebagai upaya membantu mencegah penyebaran Covid-19.

Dengan Ucapkan Bismillah, Kapolda Banten Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Polres Cilegon

Dengan Ucapkan Bismillah, Kapolda Banten Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Polres Cilegon

detakbanten.com Cilegon-Banten Dengan Mengucapkan Bismillah, Kapolda Banten Irjen Pol Drs Tomsi Tohir Msi, meletakkan batu pertama pembangunan Masjid Riadus Sulton di Mapolres Cilegon di Jalan Jendral Sudirman, Kabupaten Cilegon, Saat Kunjungan Kerja Beliau di Polres Cilegon Provinsi Banten, Rabu (21/08/2019) 

Punya Visi Misi Yang Jelas, MIA Dukung Firdaus Maju Sebagai Calon Walikota Cilegon

Punya Visi Misi Yang Jelas, MIA Dukung Firdaus Maju Sebagai Calon Walikota Cilegon

detakbanten.com CILEGON - Mantan Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Banten Firdaus, dapat dukungan dari Muhammad Ibrohim Aswadi (MIA), untuk maju sebagai calon Walikota Cilegon dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2020 mendatang.

Pisah Sambut Kejari, Edi Berharap Kajari Baru Bisa Menjalin Kerjasama Dengan Baik

Pisah Sambut Kejari, Edi Berharap Kajari Baru Bisa Menjalin Kerjasama Dengan Baik

detakbanten.com Cilegon - Kejaksaan Negeri (Kejari) Cilegon menggelar acars Lepas sambut Kepala Kejari Cilegon dari Bambang Prisantoso Kepada Andi Mirnawati, diBallroom The Royal Krakatau, Selasa, (14/08/2018) tadi malam.

Page 2 of 2

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries