Selamat Hari Palang Merah Indonesia

PMI Salurkan 66.000 Masker, Ribuan Wipol dan Sabun

PMI Salurkan 66.000 Masker, Ribuan Wipol dan Sabun

detakbanten.com CURUG - Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Tangerang terus menyalurkan bantuannya kepada masyarakat demi mencegah mewabahnya Corona Virus atau Covid-19, bantuan yg disalurkan saat ini merupa Wipol pembersih lantai dan masker kain.

Tekan Penyebaran Virus Corona, Pemukiman Warga Disemprot Disinsfektan

Tekan Penyebaran Virus Corona, Pemukiman Warga Disemprot Disinsfektan

detakbanten.com, KARANG TENGAH - Untuk mencegah penyebaran Virus Corona di lingkungan pemukiman warga, Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tangerang melakukan penyemprotan cairan disinspektan. Seperti yang di lakukan dilingkungan Rt.002/02 Kelurahan Pondok Pucung, Kecamatan Karang Tengah, Kota Tangerang.

Anggota Pengurus PMI Kota Serang Kaniya Dewi

PMI Kota Serang Belum miliki UTD, Kesulitan Tampung Kantong Darah

detakbanten.com, Kota Serang - Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Serang saat ini belum mempunyai Unit Tranfusi Darah (UTD) di wilayah kota Serang. Pasalnya, selama ini pendonor masyarakat kota Serang yang ingin mendonor darah kesulitan, sehingga harus ke UTD kabupaten.

Bantu Korban Tsunami Selat Sunda, PT Krakatau Posko Gulirkan Bantuan

Bantu Korban Tsunami Selat Sunda, PT Krakatau Posko Gulirkan Bantuan

detakbanten.com CILEGON - PT Krakatau Posco menyerahkan bantuan sebesar USD 100.000 atau senilai Rp. 1.460.200.000, serta 1 (Satu) buah unit mobil ambulans untuk Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Cilegon, penyerahan dilakukan secara langsung di Ruang Rapat Walikota Cilegon dan diterima langsung oleh Plt. Walikota Cilegon Edi Ariadi yang disaksikan langsung oleh Ketua PMI Kota Cilegon Abdul hakim Lubis serta Asda I dan II Sekda Kota Cilegon, Pejabat Eselon 2, serta para Camat, Kamis (3/1/2019).

Bantuan Tsunami untuk Anyer-Cinangka Terus Mengalir

Bantuan Tsunami untuk Anyer-Cinangka Terus Mengalir

detakbanten.com SERANG.- Bantuan terus mengalir untuk korban bencana tsunami di Kecamatan Anyer dan Cinangka. Tim penanggulangan bencana di bawah komando Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Serang terus menyalurkan bantuan kepada korban terdampak.

224 Relawan PMI Banten Siap Bantu Pemudik

224 Relawan PMI Banten Siap Bantu Pemudik

detakbanten.com Banten – Palang Merah Indonesia (PMI) se- Banten siap membantu para pemudik yang akan menikmati Idul Fitri di kampung halamanya melalui fasilitas posko kesehatan. Tercatat sebanyak 224 relawan PMI akan turun tangan dengan mendirikan 50 posko serta menyiagakan 8 ambulans di delapan kabupaten/kota se Banten.

PMI Kecamatan Benda Kukuhkan 29 Tenaga Sukarelawan

PMI Kecamatan Benda Kukuhkan 29 Tenaga Sukarelawan

detakbanten.com Kota Tangerang - Ketua Pengurus Palang Merah Indonesia (PMI) Kecamatan Benda Hasbullah secara resmi mengukuhkan 29 orang Tenaga Sukarelawan TSR) setelah mengikuti orientasi Kepalangmerahan Minggu (15/04).

Pandeglang Butuh UPT PMI Transfusi Darah

Pandeglang Butuh UPT PMI Transfusi Darah

detakbanten.com SERANG-Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Banten Ranta Soeharta mengungkapkan, dari delapan wilayah Kabupaten dan Kota di Provinsi Banten, hanya Kabupaten Pandeglang yang belum memiliki cabang Palang Merah Indonesia (PMI). Hal ini diungkapkan Sekda saat menghadiri pengukuhan Dewan Kehormatan dan Dewan Pengurus PMI Provinsi Banten masa bakti 2017-2022 di Pendopo Gubernur, KP3B, Curug, Kota Serang, Rabu (21/2/2018).

 

 

Go to top