Bronjong Asal Jadi, LSM Geram Minta Kejaksaan Lakukan Penyelidikan

detakbanten.com, TANGERANG -- Ketua Umum LSM Geram Banten Indonesia H Alamsyah meminta pihak Kejaksaan dan Kepolisian untuk melakukan langkah penyelidikan terkait kegiatan proyek Bronjongnisasi atau turap penahan tanah (TPT) di Desa Koper Kecamatan Kresek Kabupaten Tangerang Banten.

Sekcam Kresek H Romli, Mewakili Camat Kresek Ace Kurniawan saat melakukan wawancara seputar turap bronjong ambruk

Soal Turap Bronjong Ambruk, Camat Kresek Minta Segera Diperbaiki

Detakbanten.com, TANGERANG -- Camat Kresek Ace Kurniawan minta kepada pelaksana pekerjaan proyek turap bronjong di bantaran sungai Cidurian Desa Koper Kecamatan Kresek Kabupaten Tangerang diperbaiki, hal tersebut dikatakan Sekretaris Camat Kresek H Romli kepada wartawan di ruang kerjanya, Kamis (8/12/2022).

Ada Kejanggalan Dalam Perencanaan di Turap Bronjong di Desa Koper

Ada Kejanggalan Dalam Perencanaan di Turap Bronjong di Desa Koper

Detakbanten.com, TANGERANG -- Proyek Turap Bronjong yang dikerjakan oleh Dinas PUPR Provinsi Banten terus menuai kecaman, pasalnya baru saja dibangum sudah ambruk, selain dikerjakan asal jadi proyek yang lokasinya di bantaran sungai Cidurian desa Koper Kecamatan Kresek Kabupaten Tangerang tersebut terjadi kejanggalan dalam perencanaan penganggaran.

Poto Dokumentasi Pada Saat Pelaksanaan Proyek Penahan Tanah Bronjong , pada Agustus 2022 lalu

Soal Turap Bronjong di Koper Ambruk, LSM Geram Angkat Bicara

Detakbanten.com, TANGERANG -- Ambruknya turap di bantaran sungai Desa Koper Kecamatan Kresek Kabupaten Tangerang membuat sejumlah LSM angkat bicara, salah satunya adalah ketua LSM Geram Alamsyah, aktivis yang dikenal vokal asal Jayanti Kabupaten Tangerang mencium adanya kejanggalan dalam proses pekerjaan yang dilakukan oleh pelaksana.

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries