Items filtered by date: Monday, 14 February 2022

Detakbanten.com JAKARTA - - Presiden Joko Widodo naikan tunjangan agen intelijen milik Badan Intelijen Negara (BIN). Kenaikan itu dimuai Peraturan Presiden (Perpres) nomor 15 tahun 2022 tentang tunjangan jabatan fungsional agen intelijen.

Published inNasional

Detakbanten.com JAKARTA - - Kementerian Tenaga Kerja (Kemnaker) mengatakan kalau Jaminan Hari Tua (JHT) yang dicairkan saat usia 56 tahun adalah program perlindungan untuk jangka panjang.

Published inNasional

detakbanten.com, TANGSEL - Kantor Pertanahan Kota Tangsel menghadirkan pelayanan konsultasi secara daring dengan meluncurkan aplikasi Sultan Tangsel. Kehadiran Sultan Tangsel diharapkan dapat mendorong keterbukaan informasi publik kepada masyarakat Kota Tangsel khususnya yang berkaitan dengan pelayanan pertanahan.

Published inTangsel

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG -- Pembangunan Pusat Niaga Di Tanah Bengkok yang berlokasi di Desa Cikupa Kecamatan.Cikupa Kabupaten Tangerang belum ada titik terang, meski warga telah menggelar musyawarah desa ( Musdes) beberapa waktu lalu, karena secara resmi surat penghentian dari desa kepada pengembang PT Langkah Terus Jaya belum dilayangkan.

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, PANGKALPINANG - DPD Perempuan Tani Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Provinsi Kep. Bangka Belitung (Babel) menyelenggarakan Kegiatan Sosial bertajuk "Membangkitkan UMKM Di Masa Pandemi Dengan Inovasi Dan Teknologi" di Taman Wihelmina Pangkalpinang, Minggu (13/02/2022).

Published inSumatera

Detakbanten.com, TANJUNGBALAI (Sumut) - Tim Sat Reskrim Polres Tanjungbalai menangkap seorang ayah tiri (Rudal (Nama Samaran) yang menggauli anaknya. Kejadian ini terbongkar dari Cerita Korban Bunga (nama samaran) kepada ibu angkatnya yang bernama UR.

Published inSumatera

Detakbanten.com, ASAHAN (Sumut)- Guna memberikan rasa aman dan nyaman terhadap kelancaran arus lalu lintas bagi para pengguna jalan raya di sore hari, personel Polsek Air Joman Polres Asahan melaksanakan Pengaturan Lalu Lintas Sore, Minggu (13/2/2022), pukul 16.00 wib.

Published inSumatera

Detakbanten.com, ASAHAN (Sumut) - Unit Reskrim Polsek Simpang Empat Polres Asahan mengamankan seorang pria yang diduga melakukan peredaran narkotika jenis sabu di Dsn XVIII Desa Simpang Empat Kec. Simpang Empat Kab. Asahan.

Published inSumatera

Detakbanten.com, ASAHAN (Sumut)- Tim khusus anti bandit (Tekab) Unit Reskrim Polsek Simpang Empat Polres Asahan mengamankan seorang pelaku spesialis pencurian sepeda motor, beserta sang penadah.

Published inSumatera

Detakbanten.com, KAB. TANGERANG - Ketua DPRD Kabupaten Tangerang Kholid Ismail melakukan kunjungan ke Kampung Gaga Desa Tanjung Pasir Kecamatan Teluknaga, Kholid meninjau area pemukiman yang menjadi langganan banjir. Dalam kunjungannya pria yang pernah menjadi aktivis lingkungan ini berjanji akan menindaklanjuti keluhan warga.

Published inKabupaten Tangerang
Page 2 of 3

 

 

Go to top