Diduga Dibangun Asal Jadi, Dewan Klaim TPS Pasar Kronjo Tidak Layak

detakbanten.com KRONJO - Meski tempat penampungan sementara ( TPS) bagi pedagang pasar Kronjo,  sudah beroperasi pada tanggal 15 Maret 2021 lalu, namun kondisinya tidak layak. Apalagi bangunan yang dibuat terkesan asal jadi, sehingga mayoritas pedagang lama di pasar Kronjo menolak atau enggan karena faktor keamanan.
Jalin Kekompakan, Forum RT/RW Kelurahan Karang Tengah Gelar Family Gathering

Jalin Kekompakan, Forum RT/RW Kelurahan Karang Tengah Gelar Family Gathering

detakbanten.com, BOGOR - Dalam rangka evaluasi kinerja dan menjalin sillaturahmi diantara seluruh elemen pendukung Pemerintah. Kelurahan Karang Tengah menggelar Family Gathering bersama forum RT/RW dan Pekerja Sosial Masyarakat (PSM), bertempat di Villa Wiranti, Cisarua, Kabupaten Bogor, Sabtu (6/3/2021).

Forum Komunikasi Wartawan Tangerang (FKWT) Santuni Anak Yatim di HUT Kota Tangerang

Forum Komunikasi Wartawan Tangerang (FKWT) Santuni Anak Yatim di HUT Kota Tangerang

detakbanten.com, KOTA TANGERANG- Forum Komunikasi Wartawan Tangerang (FKWT) menggelar santunan anak yatim dan piatu. Rangkaian kegiatan tersebut di laksanakan dalam rangka ikut berpartisifasi memeriahkan HUT Kota Tangerang ke-28 dan Hari Pers Nasional (HPN).

Wakapolda Banten Salurkan 400 Paket Bantuan kepada Korban Banjir Pasar Kemis

Wakapolda Banten Salurkan 400 Paket Bantuan kepada Korban Banjir Pasar Kemis

detakbanten.com PASAR KEMIS -- Wakapolda Banten Brigjen Pol Ery Nursatari mendatangi lokasi banjir di Desa Gelam Jaya, Kecamatan Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, Senin (22/2/2021). Ery meninjau beberapa titik banjir di desa itu.
Camat dan DLHK Tangerang Angkut Tumpukan Sampah di Desa Gaga Pakuhaji

Camat dan DLHK Tangerang Angkut Tumpukan Sampah di Desa Gaga Pakuhaji

detakbanten.com, PAKUHAJI -- Pemerintah Kecamatan Pakuhaji bersama Dinas Lingkungan Hidup Dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Tangerang kerahkan petugas kebersihan untuk mengangkut tumpukan sampah yang terjadi di pinggir jalan Kampung Kenjangan RT 02/ RW 005 Desa Gaga Kecamatan Pakuhaji Kabupaten Tangerang. Senin, (22/2/2021)

Kapolresta dan Bupati Tangerang Tinjau Banjir di Kecamatan Pasar Kemis

Kapolresta dan Bupati Tangerang Tinjau Banjir di Kecamatan Pasar Kemis

detakbanten.com PASAR KEMIS -- Kapolresta Tangerang Kombes Pol Wahyu Sri Bintoro mendampingi Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar meninjau lokasi banjir di beberapa titik di wilayah Kecamatan Pasar Kemis, Sabtu (20/2/2021). Turut hadir pada kegiatan itu Dandim 0510 Tigaraksa Letkol Inf Bangun Siregar.

Kwarcab Pramuka Gelar Kursus Pembina Pramuka Mahir Secara Virtual

Kwarcab Pramuka Gelar Kursus Pembina Pramuka Mahir Secara Virtual

detakbanten.com CURUG ,- Ketua Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Tangerang Kak Moch. Maesyal Rasyid membuka Kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar secara Virtual di gedung Pramuka Kitri Bakti. Sabtu, 13/02/2021.

Mantan Kapolsek Kragilan Resmi Jabat Kasatreskrim Polresta Tangerang

Mantan Kapolsek Kragilan Resmi Jabat Kasatreskrim Polresta Tangerang

detakbanten.com TIGARAKSA -- Mantan Kapolsek Kragilan Serang Banten, Kompol Dadi Perdana Putra resmi menjabat Kasatreskrim Polresta Tangerang, menggantikan Kompol Ivan Aditira, sementara Kompol Ivan Aditira akan menjabat sebagai Kanit 3 Subdit 4 Diterskrimsus Polda banten.

Perumahan Prima Tangerang  Sepatan Jadi Langganan Banjir

Perumahan Prima Tangerang Sepatan Jadi Langganan Banjir

detakbanten.com SEPATAN -- Hujan deras dengan intensitas tinggi pada pekan ini menyebabkan banjir di beberapa wilayah di Kabupaten Tangerang, salah satunya di Perumahan Prima Tangerang , Desa Karet, Kecamatan Sepatan, Kabupaten Tangerang, Banten.

Camat Pakuhaji Meminta Desa Sediakan Rumah Singgah Pasien Covid

Camat Pakuhaji Meminta Desa Sediakan Rumah Singgah Pasien Covid

Detakbanten.com, PAKUHAJI -- H.Asmawi Camat Pakuhaji menegaskan kepada seluruh aparatur Desa terkait penanggulangan Bencana atau penekanan Covid 19 menjadi skala prioritas kegiatan di tahun 2021-2022. Selain itu juga pihaknya, meminta di setiap Desa agar menyediakan rumah singgah untuk yang sedang menjalani isolasi bagi pasien Covid 19 yang berstatus orang tanpa gejala (OTG)

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries