PAD di Kabupaten Tangerang Naik 13 Persen
Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Pendapatan asli daerah (PAD) pada APBD Kabupaten Tangerang naik sebesar Rp244 Miliar atau sekitar 13,7 persen dari APBD 2018, sebesar Rp2.3 triliun dari 2017 sebesar Rp1.65 triliun.
Baru Selesai Dibangun, Proyek Jembatan di Sindang Jaya Retak
Detakbanten.com KAB. TANGERANG -- Baru saja selesai dibangun, proyek pembangunan jembatan di kampung Malang Nengah, Desa Sindang Sono, Kecamatan Sindang Jaya, Kabupaten Tangerang mengalami keretakan. Padahal jembatan tersebut sebagai akses penghubung kampung antar kampung di Desa Sindang Sono.
Diterjang Angin Puting Beliung 16 Rumah di Sukamulya Roboh
Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Angin puting beliung yang menerjang pada Jum'at, (17/11/2017) menyebabkan 16 rumah warga Desa Benda, Kecamatan Sukamulya, Kabupaten Tangerang roboh.
Senam Bersama, Zaki Galakan Gerakan Masyarakat Sehat
Detakbanten.com KAB. Tangerang -- Bupati Tangerang Ahmed Zaki melakukan senam bersama warga di lapangan Puspemkab Tangerang, Sultan Maulana Yudha Negara Tigarakasa pada Jum'at,(17/11/2017).
Bupati Zaki Resmikan GSG Kecamatan Curug
Detakbanten.com CURUG - Gedung serba guna (GSG) Kecamatan Curug resmi diresmikan Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar, pada Kamis (16/11/2017). Gedung yang dibangun Pemkab ini merupakan sarana yang bisa digunakan sebagai ajang silaturahmi masyarakat di wilayah Kecamatan Curug.
Bhabinkamtibmas Polresta Tangerang Dilibatkan Awasi Dana Desa
Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Besarnya alokasi dana desa yang diterima 246 desa, Bhabinkamtibmas yang bertugas disetiap desa pada tahun 2017 ini dilibatkan awasi dana desa, pada tahun 2017 ini, desa akan akan menerima sebesar Rp 215.671.732.000 yang bersumber dari APBN, sedangkan alokasi dana desa dan pendapatan dari bagi hasil pajak dan retribusi yang bersumber dari APBD sebesar Rp 122 miliar.
89 Desa di Kabupaten Tangerang, Cairkan Dana desa Tahap Kedua
Detakbanten.com TIGARAKSA -- Setelah melewati proses verifikasi yang ketat, yang dilakukan oleh bagian pembangunan desa (Bangdes) pada dinas pemberdayaan masyarakat dan pemerintahan desa (DPMPD) Kabupaten Tangerang, 89 desa di Kabupaten Tangerang, sudah bisa mencairkan dana desa tahap kedua.
Anggaran KPU Didominasi untuk Bayar Honor
Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Anggaran Pilbup Tangerang yang akan digelar pada tahun 2018 mendatang, nilainya mencapai Rp110 miliar, anggaran tersebut sebagian besar tersedot untuk biaya kegiatan honor penyelenggara, baik PPK maupun PPS.
DPRD Kabupaten Tangerang minta Minimarket berdayakan UMKM
Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Menjamurnya Minimarket di Kabupaten Tangerang ini, semakin mempersempit gerak pelaku usaha kecil dan menengah.
Pemkab Tangerang Anggarkan Rp6 Miliar Bangun Sanitasi Ponpes
Detakbanten.com KAB. TANGERANG - Sebagai wujud perhatian dan kepedulian Pemerintah Kabupaten Tangerang terhadap Pondok Pesantren (Ponpes), pada tahun 2018 mendatang rencananya sanitasi Ponpes akan dibangun melalui APBD sebesar Rp6 miliar.