Items filtered by date: Tuesday, 04 October 2022

Detakbanten.com, CILEGON - Sejumlah mahasiswa dari Ikatan Mahasiswa Cilegon (IMC) memberikan sindiran kepada KPK saat Roadshow Bus KPK yang berlangsung di Alun-Alun Kota Cilegon, Selasa (4/10/2022).

Published inCilegon

Detakbanten.com, CILEGON - Guna meningkatkan partisipasi pemahaman masyarakat tentang bahaya korupsi, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melalui Roadshow Bus KPK terus mengkampanyekan budaya antikorupsi di masyarakat. Kali ini, Roadshow Bus KPK hadir di Kota Cilegon yang dipusatkan di Alun-alun Kota Cilegon yang digelar selama dua hari yakni tanggal 4-5 Oktober 2022.

Published inCilegon

Detakbanten.com, TANGERANG - Hadiri acara pembukaan kegiatan festival Al Amjad di halaman Masjid Agung Al Amjad Tigaraksa, kepala Kementrian Agama (Kemenag) Kabupaten Tangerang Banten H. A Baijuri mengajak seluruh elemen masyarakat untuk meningkatkan sifat dan sikap religius.

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, TANGERANG -- Pemerintah Kabupaten Tangerang melalui bidang Kesra resmi membuka semarak Festival Al-Amjad yang digelar di halaman Masjid Agung Al Amjad Tigaraksa Kabupaten Tangerang Banten, Selasa (4/10/2022).

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, TANGERANG -- Usai melayangkan surat peringatan pertama beberapa waktu lalu, Camat Pasar Kemis Soni Karsan mengumpulkan Kades Sukamantri Ibnu Nana Khaldun dan Kades Pasar Kemis Haetomi serta ratusan pedagang di kantor gedung serba guna (GSG) Pasar Kemis, Selasa (4/10/2022).

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com JAKARTA - Anggota Fraksi PDI-Perjuangan DPR RI Diah Pitaloka menegaskan bakal membuka ruang dialog guna menindaklanjuti aspirasi perwakilan Jemaat Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) Maranatha di Kota Cilegon, Provinsi Banten.

Published inNasional

Detakbanten.com, TANJUNGBALAI (Sumut)-Sapma Pemuda Pancasila kota Tanjungbalai mendesak Walikota Tanjungbalai H.Waris Thalib melaksanakan tes urine seluruh ASN dan non ASN yang ada dilingkungan Pemerintah kota Tanjung balai, Selasa (4/10/2022).

Published inSumatera

Detakbanten.com JAKARTA - Anggota Komisi VI DPR RI Nusron Wahid berharap agar Rencana Pengesahan Persetujuan Kemitraan Ekonomi Komprehensif Pemerintah RI dan Pemerintah Persatuan Emirat Arab memasukkan Mutual Recognition Arrangement (MRA) atau sertifikasi bagi perawat Indonesia dimasukkan dalam poin kemitraan ekonomi.

Published inNasional

Detakbanten.com, TANGERANG -- Ruang terbuka hijau (RTH) di Perum Kutabumi 5 Harus dikembalikan fungsinya menjadi Taman Bermain Anak (TBA), hal tersebut dikatakan Taslim Hirawan Ketua LSM Seroja, Selasa (4/10/2022).

Published inKabupaten Tangerang
Go to top