Akibat Tanggul Jebol, Puluhan Rumah di Kresek Kebanjiran

Detakbanten.com, TANGERANG -- Akibat dan curah hujan dengan intensitas tinggi membuat aliran sungai Cidurian meluap. Akibat luapan air sungai Cidurian itu menyebabkan tanggul di daerah aliran sungai tersebut jebol sehingga merendam sebanyak 69 rumah warga di Kampung Bojong RT 01, 02 RW 01 Desa Pasir Ampo Kecamatan Kresek Kabupaten Tangerang Banten, Sabtu (31/12/2022) sekira pukul 11.00 WIB.

Anggota Polres Pandeglang Gerak Cepat Bantu Korban Rumah Rusak dan Banjir

Anggota Polres Pandeglang Gerak Cepat Bantu Korban Rumah Rusak dan Banjir

Detakbanten.com, PANDEGLANG - Anggota bhabinkamtibmas Polres Pandeglang di masing-masing polsek gerak cepat atau gercep membantu mengevakuasi warga terdampak rumah rusak tertimpa pohon tumbang, hingga bencana banjir. Anggota polri dikerahkan sebagai bentuk kepedulian Polres kepada masyarakat terdampak bencana alam.

Bahas Banjir di Tol Bitung, Bupati Gelar Rapat di Pendopo

Bahas Banjir di Tol Bitung, Bupati Gelar Rapat di Pendopo

Detakbanten.com TANGERANG,--Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengumpulkan seluruh stakeholder terkait penanganan banjir di Tol Bitung dan juga di Desa Kadu Kec. Curug Kabupaten Tangerang, Bupati Tangerang mengatakan banjir di wilayah tersebut perlu dicarikan solusi agar tidak berlarut-larut.

Soal Banjir di Kadu, LSM BP2A2N Minta Bupati Evaluasi Kinerja Dinas

Soal Banjir di Kadu, LSM BP2A2N Minta Bupati Evaluasi Kinerja Dinas

detakbanten.com, TANGERANG -- Persoalan banjir merupakan persoalan yang sangat urgent dan secepatnya harus ditangani, sebab hal itu menyangkut hajat hidup orang banyak.

Gebrak Meja, Anggota DPRD Minta PT Jasa Marga Sedot Air

Gebrak Meja, Anggota DPRD Minta PT Jasa Marga Sedot Air

Detakbanten.com TANGERANG, Anggota DPRD Kabupaten Tangerang marah dan sambil menggebrak meja, karena sampai saat ini banjir masih menggenangi desa Kadu Kecamatan Curug Kabupaten Tangerang, luapan emosional spontan tersebut diluapkan saat menerima kedatangan warga Desa Kadu Kamis (17/11/2022), dalam acara tersebut perwakilan PT Jasa Marga juga hadir.

Soal Banjir di Jalan Tol, Jasa Marga Dinilai Lempar Tanggung Jawab

Soal Banjir di Jalan Tol, Jasa Marga Dinilai Lempar Tanggung Jawab

Detakbanten.com TANGERANG --Banjir terparah di Kabupaten Tangerang terjadi di Desa Kadu Kecamatan Curug Kabupaten Tangerang, usai Menyuarakan aksinya di Jalan Tol Selasa (15/11/2022), kini giliran warga Kadu mendatangi kantor DPRD Kabupaten Tangerang pada Kamis (17/11/2022).

Banjir Tak Kunjung Surut, Puluhan Warga Datangi Kantor Dewan

Banjir Tak Kunjung Surut, Puluhan Warga Datangi Kantor Dewan

Detakbanten.com, TANGERANG - Puluhan warga Desa Kadu Kecamatan Curug Kabupaten Tangerang mendatangi kantor DPRD Kabupaten Tangerang pada Kamis (17/11/2022), warga Desa Kadu yang dipimpin Kades Kadu Muhamad Asdiansyah, Camat Curug Supriadi dan tokoh masyarakat diterima ketua Komisi 2 dan 4 diruang fraksi Gabungan.

Imbas Banjir di Kadu Bitung, Jalan Tol Jakarta Merak Macet Parah

Imbas Banjir di Kadu Bitung, Jalan Tol Jakarta Merak Macet Parah

detakbanten.com, TANGERANG -- Kemacetan arus lalu lintas di Jalan Tol Jakarta Merak terjadi pada Minggu (13/11/2022), kemacetan arus lalu lintas tersebut terjadi akibat banjir yang melanda Desa Kadu Kecamatan Curug Kabupaten Tangerang, imbas banjir, kemacetan di jalan Tol KM 24 tidak bisa ditahan lagi.

Dampak Banjir di Pasar Kemis, Rendam 871 Rumah Warga

Dampak Banjir di Pasar Kemis, Rendam 871 Rumah Warga

detakbanten.com, TANGERANG -- Dampak banjir yang terjadi di wilayah Kecamatan Pasar Kemis Kabupaten Tangerang Banten, merendam 871 Kepala Keluarga (KK). Banjir tersebut diakibatkan oleh curah hujan tinggi dan menyebabkan sungai di wilayah tersebut meluap.

Babinpotmar Lanal TBA Hadir ditengah masyarakat Bergotong royong waspada Banjir

Babinpotmar Lanal TBA Hadir ditengah masyarakat Bergotong royong waspada Banjir

Detakbanten.com, (Sumut)-Guna mengantisipasi banjir pada musim hujan seperti sekarang ini, Babinpotmar Posal Bandar Khalifah Lanal TBA Serda Ariyadi bersama masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong massal membersihkan parit- parit di Desa Juhar Kec. Bandar Khalifah Kabupaten Serdang Bedagai.

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries