Pon Papua, Cabor Gantole Optimis Raih Emas

Detakbanten.com Serang - Mendekati pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, para Atlet dari Cabang Olahraga (Cabor) Banten mulai rutin melakukan latihan.

Pon ke 20 di Papua, Koni Banten Terima Dana Hibah Rp23,4 Miliar

Pon ke 20 di Papua, Koni Banten Terima Dana Hibah Rp23,4 Miliar

Detakbanten.com, Serang - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Banten, telah mempersiapkan kontingen atlet Banten untuk bertanding di
Pekan Olahraga Nasional (PON) ke 20 di Provinsi Papua.

Kualitas Fisik Atlet PON Banten Mulai Menjanjikan

Kualitas Fisik Atlet PON Banten Mulai Menjanjikan

detakbanten.com TANGERANG - Keseriusan KONI Banten untuk memperbaiki peringkat pada PON XIX/2016 di Jawa Barat dimulai dengan menggelar tes fisik buat atlet Pelatda PON, Kamis (17/12) sore. Bertempat di Lapangan Ahmad Yani sebanyak 30 atlet mengikuti tes fisik awal yang dilaksanakan oleh Bidang Pembinaan dan Prestasi (Binpres) KONI Banten.

Cabor Berkuda Raih Tiga Emas di Kejurnas Equestrian

Cabor Berkuda Raih Tiga Emas di Kejurnas Equestrian

detakbanten.com DEPOK – Atlet berkuda Banten berhasil meraih 3 emas dan 2 perak dari Kejurnas Equestrian 2015 khusus nomor Jumping, yang berlangsung 19-20 September, di Arthayasa Stable, Depok Jawa Barat. Keberhasilan ini membuka peluang Banten merebut emas di PON XIX mendatang.

Sekretaris Umum ISSI, Agus Prasetyo

Sekum ISSI Siap Mundur Bila Cabor Sepeda Tidak Duduki Peringkat Lima

detakbanten.com SERANG – Pada pelaksanaan Prakualifikasi Pekan Olahraga Nasional (Pra PON) cabang olahraga (cabor) sepeda, pengurus sepeda Banten memiliki komitmen tegas. Yakni, siap mengundurkan diri bila tidak memenuhi keinginan KONI Banten.

Olahraga Wushu

Jelang Pra PON, Fisik Atlet Wushu Masih Belum Stabil

detakbanten.com SERANG – Mengarungi pelaksanaan Prakualifikasi Pekan Olahraga Nasional (Pra PON) cabang olahraga wushu, kontingen Banten patut was-was. Mengapa tidak, fisik atlet dinilai masih jauh dari standar.

Pra PON, Perpani Banten Panggil 35 Atlet

Pra PON, Perpani Banten Panggil 35 Atlet

Detakbanten.com CILEGON – Pada pelaksanaan Prakualifikasi Pekan Olahraga Nasional (Pra PON), cabang olahraga panahan memanggil banyak atlet. Sekira 35 pemanah, dipanggil untuk masuk pemusatan latihan daerah (pelatda) Pra PON.

Ikuti Sepeda Jalan Raya, ISSI Siapkan Delapan Atlet

Ikuti Sepeda Jalan Raya, ISSI Siapkan Delapan Atlet

Detakbanten.com SERANG  - Pengurus Provinsi Ikatan Sepeda Sport Indonesia (pengprov ISSI) Banten sudah memastikan akan mengikuti cabang olahraga (cabor) sepeda jalan raya, pada pelaksanaan Prakualifikasi Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX.

Pengprov Perpani Tidak Gelar Seleksi Atlet

Pengprov Perpani Tidak Gelar Seleksi Atlet

Detakbanten.com SERANG – Pada pelaksanaan Prakualifikasi Pekan Olahraga Nasional (Pra PON), Pengurus Provinsi Persatuan Panahan Indonesia (Pengprov Perpani), mengambil langkah tegas. Yakni, tidak menggelar seleksi.

Page 4 of 4

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries