APBD Perubahan 2022 Tangsel Selesai Dievaluasi Gubernur, Tinggal Tunggu Realisasi

detakbanten.com, TANGSEL-Pasca kesepakatan bersama antara Pemkot dan DPRD Tangsel terkait Perda Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Perubahan tahun 2022 Kota Tangsel beberapa waktu lalu, telah selesai dievaluasi Gubernur Banten.

Divisi Humas dan Data Informasi Bawaslu Provinsi Banten, Sam'ani.

Puluhan Warga Tangsel Dicatut Parpol, Bawaslu Sarankan Tempuh Jalur Ini

detakbanten.com, TANGSEL-Proses tahapan pemilu serentak 2024 banyak temuan dari verivikasi keanggotaan partai politik (Parpol). Setidaknya, ada lebih dari 20 warga di Kota Tangsel, diduga dicatut Parpol. Padahal yang bersangkutan bukan sebagai kader maupun anggota dari Parpol tersebut.

 Ketua Bawaslu Tangsel, M. Acep berikan tanggapan terkait peran media dalam Pemilu.

Bawaslu Tangsel : Peran Pers Dibutuhkan Dalam Mengawasi Pemilu

detakbanten.com, TANGSEL-Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Tangsel meminta keikutsertaan pers dalam mengawasi setiap penyelenggaraan hajat demokrasi Pemilu dan Pilkada tahun 2024.

Hadir di Konvensi V SPK, Pilar Tekankan Pentingnya Kolaborasi di Bidang Pendidikan

Hadir di Konvensi V SPK, Pilar Tekankan Pentingnya Kolaborasi di Bidang Pendidikan

detakbanten.com PONDOK AREN - Wakil Wali Kota Pilar Saga Ichsan menghadiri Konvensi V Satuan Pendidikan Kerja Sama (SPK) Indonesia yang digelar di British School, Bintaro pada Senin (17/10).

Cegah Stunting, Pilar Resmikan Pos Gizi Lavender

Cegah Stunting, Pilar Resmikan Pos Gizi Lavender

detakbanten.com PONDOK AREN - Sebagai bentuk perhatian dan komitmen Pemerintah Kota Tangerang Selatan dalam mencegah stunting, Wakil Wali Kota Pilar Saga Ichsan meresmikan Pos Gizi Lavender RT/RW 02/04 Kelurahan Pondok Kacang Timur, Pondok Aren, pada Senin (17/10).

LBB Tangsel saat audiensi di kantor Kemenparekraf RI. Nampak Ketua LBB Tangsel, Abdul Karim menyerahkan naskah Lenong Megapolitan kepada menteri Sandiaga Uno yang diterima Plh Direktur Event Daera, Hafiz Agung Rifai.

Sambangi Kantor Sandiaga Uno, Festival Budaya Betawi Tangsel Bakal Masuk Agenda Kemenparekraf RI

detakbanten.com, TANGSEL--Lembaga Budaya Betawi (LBB) Kota Tangsel, menyambangi kantor Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI di Jakarta, Senin (17/10/2022).

Waroeng Lengkong di Pondok Jagung, Serpong Utara,  wadah pelaku UMKM Tangsel kembangkan kreatifitas produk untuk masyarakat.

Launching Waroeng Lengkong, UMKM di Tangsel Diminta Terus Berkreasi Kembangkan Produk

detakbanten.com-TANGSEL-Pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kota Tangsel, diminta terus berupaya meningkatkan kreatifitasnya dalam memproduksi berbagai produk untuk di pasarkan kepada masyarakat.

Rumah Sakit Tua Penghuni Ruang 13 Destinasi Wahana Seram di Tangsel

Rumah Sakit Tua Penghuni Ruang 13 Destinasi Wahana Seram di Tangsel

Detakbanten.com WOOW -- Destinasi wahana rumah hantu saat ini tengah menjadi wisata favorit untuk para si pemberani yang ingin memacu adrenalinnya.

Waspada! Pencatut Nama Ketua PWI Tangsel Beraksi Lagi

Waspada! Pencatut Nama Ketua PWI Tangsel Beraksi Lagi

Detakbanten.com, TANGSEL – Waspada, terjadi lagi nama ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Ahmad Eko Nursanto dicatut oleh orang tak dikenal untuk menipu sejumlah Kepala Dinas di Tangsel.

Ketua DPD Partai NasDem Kota Tangsel, Moh. Saleh Asnawi (foto dok.db)

Pilpres 2024, NasDem Tangsel Siap All Out Menangkan Anies Baswedan

detakbanten.com, TANGSEL-Partai NasDem Kota Tangsel, siap menjalankan instruksi Pusat yang mengusung Anies Baswedan sebagai calon presiden (Capres) pada perhelatan Pemilu terutama Pilpres 2024 mendatang.

 

 

Go to top