Kapolresta Tangerang Tinjau Vaksinasi di Polsek Panongan
Detakbanten.com TANGERANG - Kapolresta Tangerang Kombes Pol Wahyu Sri Bintoro meninjau pelaksanaan Vaksinasi Massal Presisi Polsek Panongan yang dilaksanakan di Perum Graha Mitra Citra (GMC), Desa Panongan, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang, Senin (13/9/2021).
Lelang Proyek Gedung Pramuka Panongan Dinilai Janggal
Detakbanten.com TANGERANG -- Proyek gedung pramuka Kecamatan Panongan sedang dalam proses pembangunan, proyek yang menelan anggaran sebesar 391juta tersebut dikerjakan oleh CV Alfina Putri Tunggal dengan kontrak 60 hari kalender.
Gerakan Rakyat Berbagi di Panongan Salurkan 100 Kotak Nasi Kepada Ojol
Detakbanten.com TANGERANG -- Pemuda yang mengatasnamakan #RakyatMemberi menyediakan lebih dari 100 porsi makan siang gratis kepada warga terdampak PPKM Darurat di wilayah Kabupaten Tangerang. Tepatnya di wilayah Kecamatan Panongan dan Cikupa, Jumat (23/7/2021).
Jual Obat Terlalu Mahal, Pemilik Apotek di Panongan Dibekuk Polisi
Detakbanten.com TANGERANG - Tingginya angka penyebaran Covid-19, membuat masyarakat panik dan akhirnya membuat peredaran obat untuk Covid-19 menjadi langka.
Ari As'ari Marnan Resmi Jabat Ketua DPC Ormas Satria Banten PPBNI
Detakbanten.com PANONGAN -- Mantan ketua DPC BPPKB Banten, Ari As'ari Marnan resmi menjabat ormas Satria Banten Patriot Pemersatu Banten Nasional Indonesia ( PPBNI) DPC Kabupaten Tangerang.
Rumah Pembuatan Ekstasi di Panongan Digrebek Polisi
detakbanten.com PANONGAN -- Jajaran Polresta Tangerang Polda Banten menggerebek sebuah rumah kontrakan di Perumahan Mekar Sari 2, Kelurahan Mekar Bakti, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang, Selasa (16/3/2021) sekira jam 7 malam. Dalam penggrebekan itu, polisi mengamankan 2 orang pria yakni RA (33) dan MNK (24). Keduanya sudah ditetapkan sebagai tersangka.
Perkuat PPKM Mikro, Kecamatan Panongan Dirikan Posko
detakbanten.com PANONGAN -- Kecamatan Panongan merupakan salah satu Kecamatan yang aktif melakukan sosialisasi penerapan protokoler kesehatan ( Prokes) kepada masyarakat, alhasil tingkat penyebaran Covid 19 turun, salah satu upaya dalam memperkuat PPKM Mikro adalah dengan pendirian Posko.
Pabrik Kue Pisang Di Panongan Meledak
Detakbanten.com PANONGAN — Peristiwa naas menimpa sebuah industri rumahan kue di Kampung Nalagati Kelurahan Mekarbakti Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang, peristriwa tersebut terjadi pada pukul 14.45 Selasa (15/05/2018), akibatnya bangunan atap bangunan rusak, tiga unit motor hancur akibat ledakan. Sementara toga orang karyawan mengalami luka - kuka
Warga Cikupa Keluhkan Jalan Rusak
detakbanten.com CIKUPA -- Anggota DPRD Kabupaten Tangerang Ahmad Supriadi menggelar reses pertama pada Februari, di tiga kecamatan yang menjadi daerah pemilihan V Kabupaten Tangerang. Ketiga Kecamatan tersebut yakni kecamatan Cikupa, Panongan dan Curug.
Penemuan Tengkorak Manusia Gegerkan Warga Panongan
Detakbanten.comPANONGAN - Penemuan tengkorak manusia ditemukan warga sekira pukul 16.00 WIB pada Sabtu, (13/1/2018) di Kampung Jawaringan, Kelurahan Mekar Bakti, Kecamatan Panongan.