Bupati Lebak Didesak Copot Pejabat Yang Lakukan Pungli
detakserang.com- LEBAK, Sejumlah masyarakat Lebak mempertanyakan ketegasan Bupati Iti Oktavia Jaya Baya membongkar dan mengusut tuntas kasus praktik pungutan liar (pungli) terhadap pegawai honorer K2.
Jiwa Rakyat Terpenjara
detaktangsel.com- EDITORIAL, Sungguh miris! Kalimat pendek ini mungkin berlebihanan bila dijadikan satu asumsi tentang kondisi nyata kehidupan masyarakat kita, baik di pusat perkotaan maupun pinggiran kota.
Bupati Diminta Desak Kejari Bongkar Kasus KPL
detakserang.com-LEBAK, Gabungan masyarakat yang terhimpun dalam Organisasi Masyarakat Brantas Korupsi (Ombak) DPC Lebak, Rabu (26/3), mendatangi Kantor Bupati Lebak.
Program PATEN Sudah Berjalan
detakserang.com- TUNJUNG TEJA, Kecamatan Tunjung Teja siap menjadi penyedia meja untuk Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu Kecamatan (Paten). Karena masyarakat Tunjung Teja memang memiliki keahlian di bidang furnitur.
Takut Dijadikan Alat Kampanye, Perbasi Tunda Program Pembinaan
detakbanten.com- CILEGON, Memasuki bulan ketiga pada 2014 ternyata Pengurus Provinsi Persatuan Bola Basket Seluruh Indonesia (Pengprov Perbasi) Banten belum bisa menjalankan program pembinaan dengan maksimal. Itu disebabkan pengurus takut organisasi tertinggi olahraga di bola basket tersebut dijadikan alat kampanye.
Jalan Kecamatan Waringin Kurung Rusak Parah
detakserang.com- WARINGIN KURUNG, Infrastruktur jalan sepanjang kurang lebih 3 kilometer rusak parah. Kondisi ini diketahui sudah sejak lama terjadi. Sedangkan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Serang hanya melakukan 'tambal sulam' selama ini. Akibatnya menyebabkan kondisi jalan menjadi semakin parah.