Selangkah Lagi, Julham Firdaus Resmi Pegang Tongkat Komando Demokrat Tangsel
detakbanten.com, TANGSEL-Julham Firdaus resmi terpilih menjadi Ketua DPC Partai Demokrat Kota Tangsel. Terpilihnya Anggota Komisi lV DPRD Kota Tangsel itu, lantaran 7 PAC Demokrat Kota Tangsel, melabuhkan hatinya kepada Julham dalam Musyawarah Cabang (Muscab) partai berlambang Mercy itu di Banten, Selasa (29/3/2022) kemarin.
KASN Tinjau Langsung Proses Integrasi One Map Policy data antar BPN dan Bapenda Tangsel
detakbanten.com, TANGSEL- Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Tangsel menerima Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) pada kunjungan audiensi, Asisten Komisioner KASN Pengawasan JPT 1 I Gusti Ngurah Agung Yuliarta Endrawan dalam rangka Koordinasi dengan Kepala Kantor Pertanahan Kota Tangsel dan Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Tangsel terkait pengintegrasian One Map Policy (Kebijakan Satu Peta) data antar Instansi.
Dinkop & UKM Tangsel Siap Fasilitasi Syarat Pendirian UMKM, Gratis Tanpa Dipungut Biaya
detakbanten.com, TANGSEL-Kabar baik dari Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Dinkop & UKM) Kota Tangsel untuk pendirian Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), pasalnya, Dinkop dan UKM Tangsel siap memfasilitasi pelaku UMKM yang perusahaannya belum memenuhi persyaratan.
UMKM Porentif Resmi Dilantik, Camat Pondok Aren : Momen ntuk Pemulihan Ekonomi Tangsel
detakbanten.com, TANGSEL-Jelang bulan Ramadhan 1443 yang kini sudah didepan mata, Camat Pondok Aren Kota Tangsel, Hendra, melantik pengurus asosiasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Porentif (Pondok Aren Produktif, Kreatif dan Inovatif), Selasa (29/3/2022).
SEMMI dan Dinkes Tangsel Adakan On Job Training Bantuan Hidup Dasar
detakbanten.com, TANGSEL - Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia (SEMMI) cabang Kota Tangerang Selatan bersama Dinas Kesehatan melakukan kegiatan sosialisasi pertolongan pertama pada korban kecelakaan.