Sepinya Pendaftaran Bacaleg DPR RI, KPU Prediksi Pekan Depan Ramai

Detakbanten.com, JAKARTA - Hari kelima pembukaan pendaftaran Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPR RI untuk Pemilu 2024 di Gedung KPU RI, Menteng, Jakarta Pusat, masih sepi, Jumat (5/5/2023).

Soal Caleg, KPU Hanya Terima Keterangan Yang Isinya Sehat Jasmani Dan Rohani

Soal Caleg, KPU Hanya Terima Keterangan Yang Isinya Sehat Jasmani Dan Rohani

Detakbanten.com, TANGERANG -- Konisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tangerang hanya nenerima hasil surat keterangan yang isinya menerangkan sehat jasmani dan rohani, berdasarkan Pasal 11 Peraturan KPU nomor 10 tahun 2023 tentang tentang pencalonan anggota DPR, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten/Kota.

LSM Minta KPU Selektif Terima Caleg-Caleg Dari Unsur ASN dan TNI/Polri

LSM Minta KPU Selektif Terima Caleg-Caleg Dari Unsur ASN dan TNI/Polri

Detakbanten.com, TANGERANG - Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) meminta agar Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tangerang untuk selektif dalam menyeleksi calon legilatif (Caleg) dari unsur Aparatur Sipil Negara (ASN), unsur TNI/Polri, hal tersebut dikatakan Ketua LSM Kompak Retno Juarno kepada wartawan, Rabu (3/5/2023).

KPU Kab Tangerang Buka Pendaftaran Caleg

KPU Kab Tangerang Buka Pendaftaran Caleg

Detakbanten.com, TANGERANG -- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tangerang membuka pendaftaran calon legislatif (Caleg) pada Tanggal 1 sampai dengan 14 Mei 2023, hal tersebut dikatakan Ketua KPU Kabupaten Tangerang M Ali Zainal Abidin kepada Detakbanten.com.

Suasana sidang pembacaan putusan banding oleh KPU RI terhadap Partai Prima di Pengadilan Negeri, Jakarta Pusat, Selasa (11/4/2023).

KPU-Partai Prima Absen di Sidang Putus Penundaan Pemilu

Detakbanten.com, JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI tak hadir di sidang pembacaan putusan banding atas putusan penundaan Pemilu 2024 Pengadilan Negeri Jakarta Pusat di Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta, Selasa, (11/4/2023).

Tahun 2023 Hibah KPU Menurun, Hibah BNK Naik Menjadi 1.2 Miliar

Tahun 2023 Hibah KPU Menurun, Hibah BNK Naik Menjadi 1.2 Miliar

Detakbanten.com, TANGERANG - Sebagai wujud kepedulian terhadap lembaga kepemudaan dan kemasyarakatan, Pemkab Tangerang pada tahun 2023 memberikan bantuan dana hibah, baik kepada lembaga keagamaan, lembaga kemasyarakatan dan lembaga non pemerintahan, salah satunya adalah hibah bagi komisi pemilihan umum (KPU) Kabupaten Tangerang.

KPU kota serang.

Penundaan Pemilu 2024, KPU Kota Serang : Tahapan Pemilu Tetap Berjalan

Detakbanten.com, SERANG - Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat memutuskan untuk menunda Pemilihan umum atau Pemilu 2024 mendatang.

Jajaran pengurus pusat Partai Prima saat jumpa pers di Kantor DPP Partai Prima di Jakarta, Jumat 3/3/2023.

Fakta Partai Prima Menang Gugat KPU-Minta Proses Pemilu Mulai dari Awal

Detakbanten.com, JAKARTA - Ketua Umum Partai Rakyat Adil Makmur (Prima) Agus Jabo Priyono ingin agar proses Pemilu 2024 dimulai dari awal. Ini sesuai putusan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus) soal gugatan partainya terhadap Komisi Pemilihan Umum (KPU).

Ketua KPU RI, Hasyim Asy'ari saat meluncurkan Kirab Pemilu 2024 di Gedung KPU RI, Jakarta, Selasa (14/2/2023).

Pemilu 2024, KPU: Pemilih Jangan Baper!

Detakbanten.com, JAKARTA - Dalam penyelenggaraan Pemilu 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengajak pemilih tidak membawa perasaan (baper). Ketua KPU, Hasyim Asy'ari berharap Pemilu 2024 menyatukan masyarakat serta tak menjadi pemecah belah.

Sekretaris Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP), Yudia Ramli

DKPP Sidang 10 Anggota KPU Besok, Dugaan Pelanggaran Etik

Detakbanten.com, JAKARTA - Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI bakal menggelar sidang dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) bagi 10 anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU).

 

 

Go to top