Dinkes DKI Tetap Minta Setop Konsumsi Obat Sirop

Detakbanten.com, JAKARTA - Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta meminta warganya menyetop konsumsi obat sirop ke anak yang sakit. Ini demi menghindari cemaran zat kimia pemicu gagal ginjal akut.

Cegah Osteoporosis, Ratusan Warga di Tangerang Barat Ikuti Senam

detakbanten.com TANGERANG - Untuk mencegah penyakit tulang, ratusan warga yang tergabung didalam Perkumpulan Warga Tulang Sehat Indonesia (Perwatusi) bekerjasama dengan sanggar senam Tim Need dan Entrasol menggelar senam Osteoporosis, acara yang digelar dalam rangka memperingati hari hari osteoporosis nasional tersebut dilaksanakan di halaman gedung bersama keagamaan Kecamatan Balaraja pada Minggu (6/11/2022). Dan diikuti sektar 400 warga di 8 Desa di wilayah Tangerang Barat.

Antisipasi Gagal Ginjal Akut, Kemenkes: Hentikan Peredaran Obat Cair Atau Sirup

Antisipasi Gagal Ginjal Akut, Kemenkes: Hentikan Peredaran Obat Cair Atau Sirup

detakbanten.com TANGERANG, Kasus gangguan ginjal akut pada anak di Kabupaten Tangerang sudah mulai muncul, gangguan kesehatan gagal ginjal akut itu efek dari konsumsi obat cair atau sirup.

Sekda Harap Lansia Jaga Kesehatan

detakbanten.com TANGERANG ,- Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang Moch. Maesyal Rasyid membuka Gerakan Kesehatan Lansia bersama Kebugaran Lansia Pralansia Indonesia (KLPI) Kabupaten Tangerang yang dilaksanakan di GSG Puspemkab Tigaraksa, Selasa (18/10/2022).

Cegah Stunting, Pilar Resmikan Pos Gizi Lavender

Cegah Stunting, Pilar Resmikan Pos Gizi Lavender

detakbanten.com PONDOK AREN - Sebagai bentuk perhatian dan komitmen Pemerintah Kota Tangerang Selatan dalam mencegah stunting, Wakil Wali Kota Pilar Saga Ichsan meresmikan Pos Gizi Lavender RT/RW 02/04 Kelurahan Pondok Kacang Timur, Pondok Aren, pada Senin (17/10).

Wabah PMK Merebak Pada Hewan Ternak di Tangsel, Kementan Gerak Cepat

detakbanten.com, TANGSEL - Kementerian Pertanian (Kementan) bergerak cepat atasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang mulai merebak di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dengan menyalurkan obat-obatan untuk hewan yang berpotensi terjangkit penyakit tersebut.

Mulai 1 April 2022 Malaysia Ubah Status Pandemi Covid-19 Jadi Endemi

Detakbanten.com KESEHATAN - - Perdana Menteri (PM) Malaysia Datuk Seri Ismail Sabri Yaakob mengabarkan mulai per 1 April 2022 Malaysia akan merubah status pandemi covid 19 menjadi endemi di negaranya.

Arab Saudi Hapus Sebagian Besar Peraturan Covid-19

Detakbanten.com KESEHATAN -- Arab Saudi telah menghapus sebagian peraturan pembatasan terkait Covid-19 pada Sabtu (5/3/2022).

ASI Seorang Ibu Positif Covid-19 Berubah Warna Jadi Hijau

ASI Seorang Ibu Positif Covid-19 Berubah Warna Jadi Hijau

Detakbanten.com HEALTH - - Seorang ibu menyusui di Meksiko mengaku mengalami efek samping yang aneh akibat infeksi dari virus Corona.

Langkah yang Perlu Dilakukan Ketika Terinfeksi Omicron Gejala Ringan

Detakbanten.com KESEHATAN - - Meningkatnya kembali kasus Covid-19 varian Omicron cukup mengkhawatirkan. Diklaim varian ini empat kali lebih menular dari varian Delta.

 

 

Go to top