Zaki Ingatkan Kepsek SD untuk Gunakan Medos Secara Bijak

detakbanten.com TANGERANG,--Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengingatkan para kepala sekolah dasar negeri di Kabupaten Tangerang untuk selalu berhati-hati dalam bertindak dan menggunakan medsos. 

Zaki Pamerkan Ketapang Aqua Culture Mauk Dihadapan Komisi IV DPR RI

Zaki Pamerkan Ketapang Aqua Culture Mauk Dihadapan Komisi IV DPR RI

detakbanten.com TANGERANG ,--Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar memamerkan kawasan Ketapang Urban Aqua Culture di Kecamatan Mauk di hadapan rombongan Kunjungan Kerja Komisi IV DPR RI yang dipimpin oleh Riezky Aprilia dalam rangka best practise yang dilakukan di Ketapang, Senin (28/11/22).

Denny Riyanto Dilantik Menjadi Dirut Mitra Kerta Raharja Kab Tangerang

Denny Riyanto Dilantik Menjadi Dirut Mitra Kerta Raharja Kab Tangerang

Detakbanten.com, TANGERANG -- Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar melantik Denny Riyanto sebagai Direktur Utama Perseroan Daerah Mitra Kerta Raharja (MKR) Kabupaten Tangerang periode 2022- 2027. Acara pelantikan tersebut digelar di Pendopo Bupati Tangerang, Jumat (25/11/22).

Rayakan Hari Polda Metro Jaya, Kapolres Metro Tangerang Kota dan anggota Ikuti Donor Darah

Rayakan Hari Polda Metro Jaya, Kapolres Metro Tangerang Kota dan anggota Ikuti Donor Darah

Detakbanten.com TANGERANG, - Polres Metro Tangerang Kota bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tangerang menggelar donor darah dalam rangka memperingati 73 tahun Polda Metro Jaya. Jum'at (25/11/2022).

Anggarkan 750 Juta untuk Pemagaran Kantor Metrologi Dinilai Poya - Poya

Anggarkan 750 Juta untuk Pemagaran Kantor Metrologi Dinilai Poya - Poya

detakbanten.com TANGERANG -- Aliansi LSM yang tergabung di dalam LSM Seroja Dan LSM BP2A2N Serta LSM Gerhana menyoroti sejumlah proyek pembangunan yang dikerjakan Dinas Tata Ruang Dan Bangunan ( DTRB) Kabupaten Tangerang cenderung tidak realistis salah satunya pemagaran kantor Metrologi yang berlokasi di Samping Kantor Polsek Balaraja.

Ratusan Siswa MTS Cikupa Demo, Akibat Ambil Alih Manajemen Baru

Ratusan Siswa MTS Cikupa Demo, Akibat Ambil Alih Manajemen Baru

detakbanten.com TANGERANG, Yayasan pendidikan Nurul Ilmi Cikupa Kabupaten Tangerang Banten mengklaim bahwa ratusan siswa dan juga wali murid yang melakukan aksi unjuk rasa di sekolah Madrasah Tsanawiyah Nurul Ilmi Cikupa itu dilakukan secara spontan.

Sekda Buka MTQ Ke-5 di Bojong Renged

Sekda Buka MTQ Ke-5 di Bojong Renged

Detakbanten.com, TANGERANG-Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang Moch. Maesyal Rasyid membuka Musabakoh Tilawatil Qur'an ke-5 Desa Bojong Renged Kecamatan Teluknaga. Minggu, (20/11/2022).

Jabatan Kapolsek Panongan Diserah Terimakan kepada Iptu Hotma

Jabatan Kapolsek Panongan Diserah Terimakan kepada Iptu Hotma

Detakbanten.com TANGERANG -- Polresta Tangerang menggelar upacara serah terima jabatan Kapolsek Panongan di ruang Mapolresta Tangerang pada Jumat (18/11/2022),8 apel yang dipimpin Kapolresta Tangerang Kombes Pol Romdon Natakusuma tersebut berlangsung hidmat, nampak sejumlah pejabat utama ( PJU) Polresta Tangerang hadir.

Korban Hanyut di Sungai Cimanceuri Ditemukan di Tumpukan Sampah

Korban Hanyut di Sungai Cimanceuri Ditemukan di Tumpukan Sampah

Detakbanten.com TANGERANG -- Samlani 65 tahun warga asal Kampung Cirumpak Ilir RT 02/01 Desa Cirumpak Kecamatan Kronjo Kabupaten Tangerang Banten yang hanyut di Cimanceuri pada Rabu 16 Nopember 2022 lalu akhirnya ditemukan.

Gebrak Meja, Anggota DPRD Minta PT Jasa Marga Sedot Air

Gebrak Meja, Anggota DPRD Minta PT Jasa Marga Sedot Air

Detakbanten.com TANGERANG, Anggota DPRD Kabupaten Tangerang marah dan sambil menggebrak meja, karena sampai saat ini banjir masih menggenangi desa Kadu Kecamatan Curug Kabupaten Tangerang, luapan emosional spontan tersebut diluapkan saat menerima kedatangan warga Desa Kadu Kamis (17/11/2022), dalam acara tersebut perwakilan PT Jasa Marga juga hadir.

 

 

Go to top