Detak Banten - Berita Terkini

Tingkatkan Pelayanan Publik, Pemkot Tangsel Gelar Rakor Pengelolaan Aduan Masyarakat Lewat SP4N-LAPOR

detakbanten.com CIPUTAT - Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) pengelolaan pengaduan pelayanan publik yang dilakukan oleh masyarakat melalui Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Pelayanan Publik Nasional - Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (SP4N-LAPOR).

Dinas Koperasi Gelar Sosialisasi Kepada UMKM

Dinas Koperasi Gelar Sosialisasi Kepada UMKM

detakbanten.com TANGERANG – Dinas Koperasi dan Usaha Mikro (Diskum) Kabupaten Tangerang menggelar Sosialisasi Sanitasi dan Higienisasi Tempat Produksi Usaha Mikro bagi 50 pelaku usaha di Hotel Yasmin (08/08/2024).

Jelang HUT RI, Pj Bupati Tangerang Gelar Jumat Bersih

Jelang HUT RI, Pj Bupati Tangerang Gelar Jumat Bersih

detakbanten.com TANGERANG - Penjabat (Pj) Bupati Tangerang Andi Ony beserta seluruh jajaran Perangkat Daerah menggelar kegiatan Jumat Bersih (Jumsih) lingkungan di sekitar Puspemkab Tangerang, Jumat (09/08/2024).

Pj Bupati Tangerang Buka Pemusatan Diklat Paskibraka

Pj Bupati Tangerang Buka Pemusatan Diklat Paskibraka

detakbanten.com TANGERANG,--Pj Bupati Tangerang Andi Ony membuka kegiatan pemusatan pendidikan dan pelatihan Paskibraka Kabupaten Tangerang 2024 di Hotel Yasmin Binong Kecamatan Curug, Kamis (8/8/24).

Paslon Sachrudin-Maryono, Kantongi Rekomendasi Partai Golkar Untuk Maju di Pilkada Kota Tangerang

Paslon Sachrudin-Maryono, Kantongi Rekomendasi Partai Golkar Untuk Maju di Pilkada Kota Tangerang

detakbanten.com, JAKARTA--Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Golkar mengeluarkan rekomendasi kepada calon kepala daerah yang akan maju di Pilkada Serentak 2024. Untuk Kota Tangerang Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto memberikan surat rekomendasi kepada Sachrudin sebagai bakal calon Wali Kota dan Maryono Hasan sebagai bakal calon Wakil Wali Kota.

Jelang HUT RI, Ratusan Warga Tigaraksa ikuti Jalan Santai

Jelang HUT RI, Ratusan Warga Tigaraksa ikuti Jalan Santai

detakbanten.com TANGERANG – Ribuan warga Tigaraksa Kabupaten Tangerang Banten ikuti gerak jalan santai dalam rangka memeriahkan HUT RI ke 79 tahun 2024. Kegiatan tersebut dilepas oleh Camat Tigaraksa Cucu Abdurrosied di halaman Kantor Kecamatan Tigaraksa, Kamis (8/8/2024).

PSI Beri Dukungan Ratu Zakiyah - Najib Hamas di Pilkada Serang 2024

detakbanten.com Ratu Zakiyah - Najib Hamas resmi didukung oleh Partai Solidaritas Indonesia maju sebagai Bupati & Wakil Bupati Kabupaten Serang, Kamis (8/8)

Wapres Ma'ruf Amin Berikan Penghargaan UHC Awards kepada 493 Kepala Daerah, Kota Serang Dapat Hattrick

Wapres Ma'ruf Amin Berikan Penghargaan UHC Awards kepada 493 Kepala Daerah, Kota Serang Dapat Hattrick

detakbanten.com SERANG - Wakil Presiden Republik Indonesia, Ma'ruf Amin, memberikan penghargaan kepada kepala daerah dari 33 provinsi dan 460 kabupaten/kota di Indonesia yang telah berhasil meraih predikat Universal Health Coverage (UHC), Kamis (8/4).

Jelang Pencalonan, Bawaslu Tanjungbalai Sosialisasikan Pengawasan Tahapan Pendaftaran Cakada

Jelang Pencalonan, Bawaslu Tanjungbalai Sosialisasikan Pengawasan Tahapan Pendaftaran Cakada

Tanjungbalai (Sumut)-
Menjelang tahapan pendaftaran calon kepala daerah beberapa hari kedepan, Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Tanjungbalai melaksanakan Sosialisasi Pengawasan Tahapan Pencalonan pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Walikota dan Wakil Walikota serentak tahun 2024.

 

 

Go to top