Items filtered by date: Friday, 10 February 2023
Zaki Ikuti Rakor Yang Dipimpin Menko Luhut Binsar Panjaitan
Detakbanten.com, SERANG--Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengikuti rapat koordinasi bersama yang dipimpin oleh Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi RI Luhut Binsar Panjaitan. Acara tersebut digelar di Aula Pendopo Gubernur Bantem KP3B Serang, Jumat (10/2/23).
Laksanakan Jumling, Kapolresta Tangerang Tampung Keluhan Warga Jeunjing
Detakbanten.com, TANGERANG -- Kapolresta Tangerang Kombes Pol Sigit Dany Setiyono didampingi oleh Kapolsek Cisoka AKP Edy Sumantri Saputra melaksanakan Program Jumat Curhat dan Jumling di Masjid Al Mujairin Perumahan Pesona Wibawa Praja RW 06 Desa Jeunjing Kecamatan Cisoka Kabupaten Tangerang Banten, Jumat (10/2/2023).
Polda Banten Bekuk 7 Tersangka Pengoplos Beras Bulog
Detakbanten.com, SERANG - Polda Banten berhasil mengungkap kasus tindak pidana perlindungan konsumen dan persaingan dagang dengan cara mengemas ulang (Repacking) Beras Bulog menjadi kemasan merek lain.
BPKAD dan KPP Pratama Gaungkan Program Pemadanan NIK dan NPWP
Detakbanten.com, TANGERANG - KPP Pratama Tigaraksa berkolaborasi dengan KPP Pratama Kosambi dan Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Tangerang menggelar kegiatan sosialisasi Pemadanan NIK sebagai NPWP dan sosialisasi pembuatan bukti potong A2 melalui aplikasi E-Bupot Unifikasi Pemerintah bertempat di lantai 2 (dua) ruang rapat Bola Sundul Gedung Usaha Daerah (GUD) Tigaraksa, Kabupaten Tangerang. Jumat (10 /2/2023).
SPKLU Pertama di Kota Serang Banten Diresmikan
Detakbanten.com, BANTEN -- Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB), Abdullah Azwar Anas bersama Pj Gurbernur Provinsi Banten Al Muktabar meresmikannStasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B), Kota Serang, Jumat (10/2/2023).
Strategi Lawyer Hendarsam Marantoko Selamatkan Industri Baja-PHK Karyawan lewat Safe Guard
Detakbanten.com, JAKARTA - Pertengahan 2022, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan melepas ekspor 3.800 metrik ton baja struktur dan plat baja ke Selandia Baru, produksi dari PT. Gunung Raja Paksi Tbk., di Cikarang Barat, Bekasi.
Rudi Maesyal Buka Acara Pelatihan Kerja Berbasis Kompetensi
Detakbanten.com, TANGERANG - Sekda Kabupaten Tangerang Rudi Maesyal membuka acara pelatihan kerja berbasis kompetensi, 176 orang mengikuti pelatihan berbasis kompetensi yang di laksanakan oleh Pemerintah Kabupaten Tangerang melalui Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Tangerang. Acara tersebut dilaksanakan di UPTD Latihan Kerja Kecamatan Jayanti. Jumat (10/02/23).
KPK: Banyak Titipan Calon Mahasiswa agar Masuk Kuliah
Detakbanten.com, JAKARTA - Sejumlah fakta sidang suap Rektor nonaktif Universitas Lampung (Unila), Karomani dan rekan-rekannya kian terungkap. Banyak sekongkol jahat titip-menitip calon mahasiswa.
Kesiapan Bripka Madih Penuhi Panggilan Bareskrim Polri soal Sengketa Tanahnya
Detakbanten.com, JAKARTA - Bripka Madih memenuhi panggilan Bareskrim Polri di Jakarta Selatan, Jumat (10/2/2023).
Tekan Angka Kecelakaan, Personel Satlantas Polresta Tangerang Berikan Brosur
Detakbanten.com, TANGERANG -- Satuan Polisi Lalulintas (Satlantas) Polresta Tangerang memberikan Brosur himbauan lalu lintas kepada masyarakat di area pasar Cikupa, Desa Cikupa Kabupaten Tangerang Banten dalam rangka operasi keselamatan Maung 2023.