Dua Oknum Polisi Diduga Terlibat Politik Uang Pilkades di Desa Ranca Kalapa

Detakbanten.com TANGERANG  - Kapolresta Tangerang Kombes Pol Wahyu Sri Bintoro mengungkapkan sebanyak dua orang anggota kepolisian diduga telah terlibat dalam kasus politik uang (money politic) pada pemilihan kepala desa alias Pilkades serentak di Kabupaten Tangerang, Banten.

Picu Kerumunan, Mad Romli Minta agar Calon Kades Terpilih Tidak Konvoi

Picu Kerumunan, Mad Romli Minta agar Calon Kades Terpilih Tidak Konvoi

Detakbanten.com TANGERANG -- Wakil Bupati Tangerang Mad Romli meminta agar calon kades terpilih untuk tidak melaksanakan konvoi dan arak - arakan, karena saat ini wilayah Kabupaten Tangerang masih dalam situasi pandemi Covid 19.

77 Kades Terpilih Akan Segera Dilantik

77 Kades Terpilih Akan Segera Dilantik

Detakbanten.com TANGERANG - Sebanyak 77 Kepala Desa terpilih akan segera dilantik oleh Bupati Tangerang secara virtual pada Kamis (14/10/2021). Kepastian tersebut dikatakan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa ( DPMPD) Kabupaten Tangerang Dadan Gandana, Selasa (12/10/2021).

Hanya Ada 29 Calkades Incumben di Kabupaten Tangerang yang Terpilih

Hanya Ada 29 Calkades Incumben di Kabupaten Tangerang yang Terpilih

Detakbanten.com TANGERANG -- Sebanyak 29 Calon Kepala Desa Incumben di Kabupaten Tangerang kembali terpilih dalam pemilihan Pilkades serentak yang digelar pada Minggu (10/10/2021) lalu.

Sekjen DPC Ormas PPBNI Kembali Menjabat Kades Cibetok

Sekjen DPC Ormas PPBNI Kembali Menjabat Kades Cibetok

Detakbanten.com TANGERANG -- Sekjen DPC ormas PPBNI Kabupaten Tangerang Aenillah Syarif dipastikan akan kembali melenggang menjadi orang nomor satu di desa Cibetok Kecamatan Gunung Kaler Kabupaten Tangerang.

Dua Calkades Incumben di Sukamulya Kembali Menjabat Kades

Dua Calkades Incumben di Sukamulya Kembali Menjabat Kades

Detakbanten.com TANGERANG -- Dua calon kepala desa di Kecamatan Sukamulya dipastikan akan kembali menjabat sebagai kepala desa, kedua calon kepala desa tersebut yakni Sukarna Kades Kubang dan Hamdani Kades Buniayu, sementara calon Kades incumben Desa Bunar Amid tumbang dikalahkan oleh Lukmanul Hakim.

Konvoi Kemenangan Calon Kades Badak Anom Dinilai Melanggar

Konvoi Kemenangan Calon Kades Badak Anom Dinilai Melanggar

Detakbanten.com TANGERANG - Konvoi calon Kepala Desa Badak Anom nomor urut satu Sanwani dinilai melanggar, apalagi didalam aturan perbup nomor 16 tahun 2021 bahwa calon kepala desa dilarang melakukan aktivitas kampanye atau orasi dari tanggal 7 sampai dengan tanggal 10 Oktober 2021. Hal tersebut dikatakan Ketua Panwas Pilkades Desa Badak Anom Taupik. 

Bupati Tangerang Bersama Dirjen Tinjau Pilkades Serentak

Bupati Tangerang Bersama Dirjen Tinjau Pilkades Serentak

Detakbanten.com TANGERANG - Pelaksanaan Pilkades serentak 77 desa di Kabupaten Tangerang dijadikan percontohan nasional oleh Kementerian Dalam Negeri karena pelaksanaannya berada di tengah Pandemi Covid-19.

Sekda Monitoring Pilkades Serentak di Tiga TPS, 70 Gerai Vaksin Disiapkan

Sekda Monitoring Pilkades Serentak di Tiga TPS, 70 Gerai Vaksin Disiapkan

Detakbanten.com TANGERANG -- Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kabupaten Tangerang digelar pada Minggu (10/10/2021). Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang, Moch. Maesyal Rasyid meninjau langsung dalam pelaksanaan Pilkades tersebut.

Konvoi Pendukung Calon Kades Badak Anom Berujung  Ricuh

Konvoi Pendukung Calon Kades Badak Anom Berujung Ricuh

Detakbanten.com TANGERANG -- Konvoi kemenangan nomor urut 1 Calon Kepala Desa Badak Anom Kecamatan Sindang Jaya Ricuh, pada Minggu (10/10/2021). Pendukung salah satu calon Kades Badak Anom melempari batu kepada pendukung yang melewati basis massa salah satu calon yang kalah, usai perhitungan suara.

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries