Potensi Pajak, DJP Banten Kunjungi Perkebunan Vanili JHL Group di Tanjung Lesung

Detakbanten.com, BANTEN -- Kepala Kanwil DJP Banten Yoyok Satiotomo melakukan kunjungan kerja ke berbagai kabupaten/kota di Provinsi Banten dalam rangka mencari potensi perpajakan dan mewujudkan masyarakat Banten yang sadar akan hak dan kewajiban perpajakan.

DJP Banten Gandeng Kejati Banten Tegakkan Hukum Bagi Pegemplang Pajak

DJP Banten Gandeng Kejati Banten Tegakkan Hukum Bagi Pegemplang Pajak

Detakbanten.com, BANTEN - Kepala Kanwil DJP Banten melakukan lawatan ke instansi pemerintah di Banten yakni ke Kejaksaan Tinggi Banten di Kota Serang, Banten. Rabu (29/3/2023).

Walikota Benyamin Davnie dan pimpinan DPRD Tangsel menandatangani secara bersama Raperda Pajak dan Retribusi menjadi Perda.

Sah, Pemkot dan DPRD Tangsel Tandatangani Raperda Pajak dan Retribusi Daerah Menjadi Perda

detakbanten.com, TANGSEL-DPRD Kota Tangerang Selatan (Tangsel) bersama Walikota Tangsel menyetujui bersama Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pajak dan Retribusi Daerah menjadi Peraturan Daerah (Perda), dalam rapat paripurna persetujuan bersama yang digelar di gedung DPRD Kota Tangsel.

Pansus bersama beberapa OPD Tangsel gelar rapat finalisasi Raperda Pajak dan Retribusi Daerah di DPRD Kota Tangsel.

Raperda Pajak dan Retribusi Rampung Difinalisasi, Optimis PAD Tangsel Meningkat

detakbanten.com, TANGSEL-Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pajak dan Retribusi Daerah baru saja rampung dibahas. Panitia Khusus (Pansus) dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kota Tangsel pun melakukan rapat finalisasi terhadap Raperda tersebut.

Beri Edukasi Perpajakan, Kanwil DJP Banten Sowan ke Ketua MUI Banten

Beri Edukasi Perpajakan, Kanwil DJP Banten Sowan ke Ketua MUI Banten

Detakbanten.com, BANTEN -- Kakanwil DJP Banten Yoyok Satiotomo beserta jajaran melakukan kunjungan kerja dan silaturahmi ke Ketua MUI Provinsi Banten KH. Tb. Hamdi Ma’ani.

70 Persen Industri di Tangerang Raya Pajaknya Masuk ke Jakarta

70 Persen Industri di Tangerang Raya Pajaknya Masuk ke Jakarta

Detakbanten.com, TANGERANG - Anggota komisi 10 DPR RI dari fraksi PDIP H. Rano Karno mengatakan, hampir 70 persen industri di Tangerang raya pajaknya masuk di DKI Jakarta.

Rafael Alun Trisambodo. (MI/Susanto)

VIDIO: Rafael Alun Trisambodo Punya Rumah Miliaran Pajaknya Cuma Rp300 Ribuan

Detakbanten.com WOOW -- Mantan pejabat Ditjen Pajak Rafael Alun Trisambodo diketahui punya beberapa rumah mewah, salah satunya di Manado.

BPK Provinsi Banten Dukung Pemadanan NIK Menjadi NPWP

BPK Provinsi Banten Dukung Pemadanan NIK Menjadi NPWP

Detakbanten.com SERANG - - Kepala Kanwil DJP Banten Yoyok Satiotomo dan Kepala Bidang P2Humas Kanwil DJP Banten M. Junaidi melakukan kunjungan kerja ke Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Provinsi Banten. Jumat (24/2/2023). 

DJP Banten kunjungi Bupati Pandeglang.

DJP Banten Kunjungi Bupati Pandeglang, Bahas Potensi Perpajakan di Pandeglang

Detakbanten.com, BANTEN -- Kepala Kanwil DJP Banten Yoyok Satiotomo bersama Kepala KPP Pratama Pandeglang Porman Romianna Manihuruk, melakukan kunjungan kerja dan berjumpa dengan Bupati Pandeglang Irna Narulita, Selasa (14 /2/2023).

petugas pajak kunjungi PT victory.

Ini Tujuan Petugas Pajak Sambangi PT Victory Chingluh Indonesia

Detakbanten.com, BANTEN -- Kanwil DJP Banten, KPP Pratama Kosambi, dan KPP Madya Tangerang berkolaborasi untuk memberikan sosialisasi SPT tahunan dan pemadanan NIK dan NPWP di PT Victory Chingluh Indonesia, Kabupaten Tangerang (Senin, 13/2/2023).

 

 

Go to top

Joomla! Debug Console

Session

Profile Information

Memory Usage

Database Queries