Items filtered by date: Wednesday, 21 September 2022

detakbanten.com, BABEL - Kantor Advokat dan Konsultan Hukum Samel Law Firm mengambil langkah hukum terhadap eks klien mereka berinisial TR.dan NL.

Published inSumatera

Detakbanten.com, Kota Tangerang -- Wali Kota Tangerang H. Arief R. Wismansyah menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Bahan Bakar Minyak (BLT BBM) yang diprakarsai oleh Pemerintah Provinsi Banten.

Published inKota Tangerang

Detakbanten.com, Kab. Tangerang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) menyerahkan bantuan logistik kepada warga korban angin puting beliung di kampung Cisalak RT 01 RW 03 desa Cirendeu Kecamatan Solear Kabupaten Tangerang Banten, Rabu (21/9/2022).

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, Kab. Tangerang -- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tangerang Banten akan menindaklanjuti 5 tuntutan dari aksi demonstrasi aliansi serikat pekerja/buruh, ojol, masyarakat dan mahasiswa (Somasi) yang digelar di depan kantor DPRD kabupaten Tangerang pada Rabu (21/9/2022).

Published inKabupaten Tangerang
Wednesday, 21/September/2022

DPRD Cilegon Rombak Susunan AKD

Detakbanten.com, Cilegon - Setelah melewati pembahasan yang cukup alot, DPRD Kota Cilegon merombak susunan sejumlah pimpinan dan anggota pada Alat Kelengkapan DPRD (AKD) Cilegon masa jabatan 2019-2024 sekaligus Rapat Paripurna Persetujuan Penetapan Perubahan Alat Kelengkapan DPRD Kota Cilegon yang berlangsung di Ruang Rapat Paripurna, Rabu (21/9/2022).

Published inPemerintahan

Detakbanten.com, Cilegon – Tingkat partisipasi kaum milenial terhadap politik diprediksi akan cenderung menurun karena dipengaruhi sejumlah faktor, salah satunya kebijakan kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM). Untuk itu, Ketua DPRD Kota Cilegon, Isro Mi’Raj mewanti-wanti ke Pemerintah Kota (Pemkot) Cilegon untuk mengantisipasi jangan sampai partisipasi generasi muda di Kota Cilegon dalam politik mengalami penurunan.

Published inCilegon

detakbanten.com Tanjungbalai (Sumut)- Ballpress Ilegal hasil tangkapan Bea Cukai Teluk Nibung Tanjungbalai Asahan dijarah warga di lokasi Depan Ruko Paket Pengiriman J&T Jalan Jendral Sudirman Kota Tanjungbalai

"Kita Dapat Informasi bahwasanya ada pengiriman ballpres Sepatu melalui J&T, mendapat informasi tersebut rekan kita langsung bergerak dilokasi, Saat dilokasi 26 Ballpress mau kita bawa kekantor, pada saat mau kita bawa ballpres tersebut kekantor kita dihadang oleh warga," Kata Humas BC Teluk Nibung, Lia May Sarah, Rabu (21/9/2022).

Dikatakannya pada saat warga menghadang barang Ballpress yang kita Amankan disitulah kesempatan warga menjarah barang Ballpres yang kita Amankan.

"Dari 26 ballpress yang mau kita amankan, kita berhasil mengamankan 3 Ballpress selebihnya dijarah oleh puluhan warga dan untuk selanjutnya akan tetap dilakukan penelitian pemanggilan saksi-saksi dan saat ini sedang dilakukan penelitian "Sebut Lia. (Gani).

Published inSumatera

detakbanten.com TANGERANG -- Aksi demontrasi buruh yang berlangsung di depan gedung DPRD Kabupaten Tangerang pada Rabu (21/9/2022) dijaga ketat aparat Kepolisian dari Polresta Tangerang.

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com WOOW -- Platform aplikasi belanja online, Shopee Indonesia dikabarkan telah melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) kepada sejumlah karyawannya, hal itu dilakukan bagian efisiensi perusahaan.

Published inWoow

detakbanten.com TANGERANG -- Selain LSM BIAK yang melaporkan PD Pasar Ke kejakaaaan negeri kabupaten Tangerang, ternyata LSM Seroja juga melaporkan PD Pasar Ke Kejaksaan, laporan bernomor 223/LAPDU/DPP- SEROJA/IX/2O22 tertanggal (21/9/2022).

Published inKabupaten Tangerang
Page 1 of 2

 

 

Go to top