Items filtered by date: Sunday, 19 February 2023

Detakbanten, BABEL - Satu lagi potensi ekonomi kreatif tumbuh dari buah kreativitas pemuda Bangka Belitung (Babel). Peluang tersebut datang dari industri pengolahan tanaman serai yang disulap menjadi berbagai macam produk-produk harian rumah tangga.

Published inSumatera

Detakbanten.com, TANGERANG -- Dukungan kepada mantan Walikota Tangerang Selatan Hj Airin Rachmi Diany untuk maju sebagai kandidat calon Gubernur Banten pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 terus mengalir.

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, TANGERANG -- Ribuan kader Partai Gelombang Rakyat Indonesia (Partai Gelora) berkumpul di Indoor Stadium Sport Center, Kelapa Dua, Tangerang, Banten dalam mendeklarasikan Anis Matta-Fahri Hamzah sebagai calon presiden (Capres) dan calon wakil presiden (Cawapres) partai bernomor 7 ini dalam Pemilu 2024, Minggu (19/02/2023).

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, TANGERANG -- Dalam rangka memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW 1444 H/2023 M, Dandim 0510/Tigaraksa Letkol Arh S.S. Bandjar bersama seluruh Keluarga Besar Kodim 0510/Tigaraksa, Korem 052/Wkr menggelar Istighosah Kubro di Makodim 0510/ Tigaraksa, Jl Atik Soewardi Pusat Pemerintahan Kab. Tangerang, Minggu (19/02/2023) dari pukul 04.30 - 09.30 WIB.

Published inKabupaten Tangerang

Detakbanten.com, JAKARTA - Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo atau Bamsoet, mengapresiasi kriteria calon presiden yang disampaikan Persatuan Nasional Aktivis (PENA) 98. Antara lain, kata Bamsoet, mampu menjaga Pancasila, berpedoman UUD 1945, setia NKRI, menghormati keberagaman, dan merawat kebhinekaan.

Published inNasional

Detakbanten.com, JAKARTA - Ketua Umum PSSI Erick Thohir membeberkan langkah tegasnya guna membabat habis mafia sepak bola. Katanya, praktik mafia sepakbola harus diganjar sanksi hukum tegas.

Published inNasional

Detakbanten.com, JAKARTA - Rapat Komite Eksekutif (Exco) PSSI yang dipimpin Ketua Umum Erick Thohir, Sabtu (18/2/2022), atau dua hari pasca pemilihan pada Kongres Luar Biasa (KLB), menghasilkan beberapa keputusan penting.

Published inNasional

Detakbanten.com, JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap tersangka kasus dugaan suap Bupati Mamberamo Tengah nonaktif Ricky Ham Pagawak (RHP), Minggu (19/2/2023). Kini, Ricky langsung diangkut ke Mako Brimob Polda Papua. Sebelumnya, Ricky masuk daftar pencarian orang (DPO).

Published inNasional

Detakbanten.com, JAKARTA - Presiden RI Jokowi yang hadir secara virtual, membuka IMI Awards 2021-2022, Sabtu (18/2/2023) malam di Jakarta. Presiden resmi menerima anugerah tanda kehormatan tertinggi dari Ikatan Motor Indonesia (IMI) sebagai Bapak Otomotif Indonesia. Penghargaan diterima oleh Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali. Ia tiba mewakili Jokowi.

Published inNasional

Detakbanten.com, JAKARTA - Aparatur Sipil Negara (ASN), termasuk pegawai negeri sipil yang pindah ke Ibu Kota Nusantara (IKN), akan terima fasilitas. Ada rumah dinas apartemen sampai kendaraan listrik.

Published inNasional
Page 1 of 2

 

 

Go to top