Perayaan Nataru, Dishub Tangsel Siapkan Posko dan Ratusan Petugas Gabungan

detakbanten.com, TANGSEL-Sekretaris Dinas Perhubungan Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Ika mengatakan, perayaan natal dan tahun baru 2023, akan ada posko-posko untuk pengamanan selama Nataru di Kota Tangsel.

Wakil Wali Kota Pilar Saga Ichsan, Sekda Bambang Noertjahyo, Kepala Dishub, Chaerudin dan Heris Cahya Kusuma saat launching uji KIR online di kantor UPTD PKB Dishub Tangsel.

Mau Uji KIR Kendaraan di Dishub Kota Tangsel? Klik Aja bookir.tangerangselatankota.go.id

detakbanten.com, TANGSEL-Pemilik kendaraan bermotor seperti truk, bus, angkutan umum, maupun kendaraan angkut pribadi yang akan melakukan uji layak jalan kendaraan di kantor layanan KIR Kota Tangerang Selatan (Tangsel), kini dipastikan tak lagi antri mendaftar.

Sekretaris Dishub Tangsel, Ika.

Dishub Tangsel Evaluasi APILL di Perempatan Kampung Utan, Usulkan Ada Fly Over ke Kementrian

detakbanten.com, TANGSEL-Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Tangsel menghentikan uji coba pengaturan lalulintas pemasangan Alat Pemberi Isyarat Lalu Lintas (APILL) berupa traffic light di perempatan Kampung Utan, Ciputat Timur.

UPT PKB Dishub Tangsel Usulkan Pemanfaatan Aset Daerah Usai Uji KIR Dihapus

UPT PKB Dishub Tangsel Usulkan Pemanfaatan Aset Daerah Usai Uji KIR Dihapus

detakbanten.com, TANGSEL - Kepala Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pengujian Kendaraan Bermotor (PKB) pada Dinas Perhubungan (Dishub) kota Tangerang Selatan (Tangsel), Heris Cahya Kusuma menyebut pihaknya sedang berusaha mengusulkan pemanfaatan aset daerah dalam Uji KIR usai terbitnya Undang-undang (UU) nomor 1 tahun 2022 tentang Pemerintah Pusat dan Daerah.

Wlikota Tangsel Benyamin Davnie saat menyerah nasi tumpeng ke Kepala Dishub H. Chaerudin

Peringati Hari Perhubungan Nasional, Benyamin Apresiasi Kinerja Dishub Tangsel

detakbanten.com, TANGSEL - Kinerja Dinas Perhubungan Kota Tangerang Selatan mendapat apresiasi serta pujian dari Walikota Tangsel Benyamin Davnie, hal itu terucap saat apel pagi memperingati Hari Perhubungan Nasional ke-51, bertempat di Terminal Penumpang Tipe C, BSD, Serpong, Senin (19/09/2022).

Salah Satu PJU yang Masih Mati di Tangerang Selatan

Dishub Tangsel Perbaiki PJU yang Rusak

Detakbanten.com, TANGSEL - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Tangerang Selatan mulai perbaiki Penerangan Jalan Umum (PJU) yang rusak.

Petugas Dishub Kota Tangsel saat bersih-bersih halte di salahsatu wilayah akibat di corat-coret OTK.

Pelaku Vandalisme Bisa di Pidanakan, Dishub Tangsel Himbau Ini ke Masyarakat

detakbanten.com, TANGSEL -- Aksi vandalisme di Kota Tangsel, bukan hanya dilakukan si pelaku terhadap properti milik pribadi. Lebih dari itu, para pelaku kini lebih sering meluapkan 'hasrat' vandalismenya pada sarana-sarana umum lainnya yang ada di Kota Tangsel.

Lampu PJU di salahsatu kawasan di Pondok Pucung, Pondok Aren.

Lampu PJU Banyak Yang Kurang Berfungsi, Begini Kata Dishub Tangsel

detakbanten.com, TANGSEL - Lampu Penerang Jalan Umum (PJU) di Kota Tangsel, saat ini tak sedikit yang tidak berfungsi. Bahkan, untuk memperbaiki kondisi itu, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Tangsel harus 'ngebejek' pedal gas demi Tangsel Terang hingga pelosok.

Pengamat dan Praktisi Hukum, Oji Bahroji

Lahan Diperuntukan Dishub Dijadikan Warem, Pengamat: Kok Dibiarkan Saja?

detakbanten.com, TANGSEL - Pengamat dan Praktisi Hukum menanggapi masalah lahan Pemerintah Kota (Pemkot) Tangsel di Ruko Roxy, Ciputat yang diperuntukan untuk Dinas Perhubungan (Dishub) tetapi malah dibiarkan digunakan warung remang-remang (Warem).

Kepala Dishub Tangsel, Chaerudin.

Dishub Tangsel Siapkan 5 Posko Mudik Lebaran, Begini Pesan Chaerudin

detakbanten.com, TANGSEL-Pemerintah Pusat mengendurkan arus mudik lebaran tahun ini. Hal tersebut seiring dengan menurunnya angka penyebaran Covid-19 yang terjadi akhir-akhir ini. Kondisi tersebut, juga dimanfaatkan bagi sebagian masyarakat Tangsel yang akan melakukan perjalanan mudik ke daerah masing-masing.

Page 1 of 3

 

 

Go to top